Tag: konten siaran

KPID Yogyakarta berikan teguran tertulis delapan televisi

Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Daerah Istimewa Yogyakarta, selama tahun 2018 telah memberikan teguran tertulis kepada delapan stasiun ...

KPI tekankan fokus pada pengawasan konten siaran

Ketua Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Yuliandre Darwis menekankan pihaknya selama ini fokus pada pengawasan konten siaran yang dilakukan oleh ...

KPI membutuhkan payung hukum awasi tayangan di internet

Ketua Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat Yuliandre Darwis mengatakan pihaknya membutuhkan payung hukum untuk mengawasi konten yang ...

Tim Deddy Mizwar laporkan KPI ke polisi gara-gara sinetron

Tim Advokasi Calon Gubernur Jawa Barat Nomor urut empat Deddy Mizwar berencana melaporkan para komisioner Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) ke polisi ...

Menkominfo minta KPI fokus awasi konten siaran

Menteri Komunikasi dan Informatika, Rudiantara meminta Komisi Penyiaran Indonesia KPI, untuk fokus pada konten siaran melalui media internet. ...

Anggota DPR nilai pembahasan RUU Penyiaran melebihi tenggat waktu

Wakil Ketua Komisi I DPR Hanafi Rais menilai pembahasan Rancangan Undang-Undang tentang Penyiaran di Badan Legislasi (Baleg) DPR sudah melebihi ...

KPI dorong RUU Penyiaran segera disahkan

Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) mendorong agar Rancangan Undang-Undang tentang Penyiaran yang prosesnya mandek dalam tahap sinkronisasi dan ...

Facebook siapkan platform siaran konten Watch

Facebook mengumumkan platform baru untuk siaran konten, Watch, yang akan tersedia di perangkat mobile, aplikasi televisi, desktop maupun ...

One Championship gaet sponsor untuk maksimalkan MMA

One Championship selaku operator terus berusaha menggaet sponsor baru demi memaksimalkan kejuaraan yang saat ini lagi naik daun yaitu tarung bebas ...

KPI sayangkan program televisi Ramadhan bermuatan kekerasan

Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) menyayangkan munculnya program siaran televisi di bulan Ramadhan yang bermuatan kekerasan, melanggar norma ...

HiClub siapkan tim monitor konten negatif

Pengguna aplikasi mobile siaran langsung, live streaming, ada yang menyalahgunakan platform tersebut untuk membuat konten bermuatan negatif, ...

Menilik bisnis live streaming Indonesia

Bukan pemandangan yang membingungkan lagi bila sekarang melihat anak muda, sambil berjalan atau saat duduk-duduk di kedai kopi, mengambil video ...

Anggota DPR dorong perpanjangan izin penyiaran objektif

Ketua Komisi I DPR RI Abdul Kharis Almasyhari mendorong mekanisme perpanjangan izin penyiaran terhadap 10 stasiun televisi swasta yang akan habis ...

DPR minta KPI buat sistem evaluasi siaran

Anggota Komisi I DPR, Sukamta meminta Komisi Penyiaran Indonesia membuat sistem evaluasi konten siaran secara berkala sehingga Izin Penyelenggaraan ...

Menkominfo: penilaian konten siaran butuh keterlibatan tokoh

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan penilaian konten siaran membutuhkan keterlibatan tokoh masyarakat. "Saya sendiri tidak ...