Tag: konflik ukraina rusia

Meloni tegaskan Italia terus dukung Ukraina

Perdana Menteri Italia Giorgia Meloni pada Selasa menegaskan akan terus mendukung Kiev setelah berbicara dengan Presiden Ukraina Volodymyr ...

Rusia-Ukraina: Putin ancam perang nuklir, Biden galang dukungan

Dua hari menjelang genap satu tahun perang Ukraina melawan Rusia, Presiden Amerika Serikat Joe Biden dan Presiden Rusia Vladimir Putin terlibat ...

G7 kecam Rusia, janji jatuhkan lagi sanksi ekonomi

Para menteri luar negeri Kelompok Tujuh (G7) pada Selasa mengecam serangan terus menerus Rusia terhadap Ukraina dan berjanji bahwa G7 akan mengambil ...

Biden kunjungi Kiev di tengah unjuk rasa antiperang di AS

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden melakukan kunjungan secara mendadak ke Kiev, Ukraina, Senin (20/2), sehari setelah ribuan orang menggelar ...

Rusia dakwa 680 pejabat Ukraina terlibat kejahatan perang

Rusia menyatakan 680 pejabat Ukraina, termasuk 118 anggota angkatan bersenjata dan kementerian pertahanan, terlibat dalam kejahatan perang, ...

Dubes Rusia sebut Ukraina mundur dari perundingan damai karena Barat

Dubes Rusia untuk Indonesia Lyudmila Georgiena Vorobieva mengungkapkan Ukraina menarik diri dari perundingan damai tahun lalu karena pengaruh ...

Satu tahun perang Ukraina-Rusia, permusuhan kian sulit ditengahi

Pekan depan invasi Rusia ke Ukraina akan genap satu tahun. Apa yang awalnya disebut Presiden Rusia Vladimir Putin sebagai operasi militer khusus itu ...

Menlu Hungaria kunjungi Minks di tengah tuntutan boikot atlet Belarus

Menteri Luar Negeri Hungaria mengunjungi Minsk, Belarus, pada Senin untuk "menjaga agar jalur komunikasi tetap terbuka" pada saat sebanyak ...

Inggris bisa produksi senjata di Ukraina

Inggris bisa memproduksi senjata dan kendaraan militer di bawah lisensi di Ukraina untuk mengurangi ketergantungan negara tersebut kepada pasokan ...

Pejabat Ukraina: SpaceX harus memilih antara Ukraina dan Rusia

Perusahaan teknologi komunikasi satelit milik Elon Musk, SpaceX, harus memilih antara Ukraina dan Rusia, kata pejabat senior Ukraina pada Kamis, ...

Minyak naik untuk hari ke-4 karena gangguan pasokan, permintaan China

Minyak naik tipis di awal perdagangan Asia pada Kamis pagi, memperpanjang kenaikan untuk hari keempat berturut-turut, karena gangguan pemuatan minyak ...

Ukraina tarik 19 juta buku berbahasa Rusia dari perpustakaan

Ukraina telah menarik sebanyak 19 juta eksemplar buku dari era Soviet atau berbahasa Rusia dari perpustakaan pada November lalu, kata anggota ...

ICRC tingkatkan kerja sama dengan China dalam bantuan kemanusiaan

Direktur Jenderal Komite Palang Merah Internasional (ICRC) Robert Mardini menyebut China sebagai pemain kunci di arena internasional yang memainkan ...

Zelensky sebut tahun depan akan "krusial" bagi Ukraina

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengatakan tahun depan akan menjadi tahun yang menentukan bagi Ukraina, seperti dilansir biro pers kepresidenan ...

Membaca visi Panglima: TNI Kuat, Rakyat Bermartabat

Tantangan global dan nasional yang dihadapi Tentara Nasional Indonesia (TNI) tampak semakin rumit. Negara-negara NATO cenderung terprovokasi dalam ...