Ukraina terobos Rusia, Biden sebut Putin alami dilema nyata
Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan serangan Ukraina ke wilayah Kursk di Rusia menciptakan "dilema yang nyata" bagi pemimpin ...
Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan serangan Ukraina ke wilayah Kursk di Rusia menciptakan "dilema yang nyata" bagi pemimpin ...
China meminta Rusia dan Ukraina untuk menghindari eskalasi dan provokasi, di tengah perkembangan konflik di wilayah Kursk. “Kami mencermati ...
Badan Energi Atom Internasional (IAEA) memastikan tidak ada ancaman terhadap keamanan nuklir setelah serangan drone mengenai salah satu menara ...
Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy mengatakan Rusia telah membawa perang ke negaranya dan Rusia harus merasakan dampak akibat ...
Duta Besar Republik Indonesia untuk Mesir Lutfi Rauf pada Senin (5/8) mengisi kuliah umum di Universitas Halu Oleo, Kendari, Sulawesi Tenggara, ...
Ukraina telah menerima 10 dari 79 jet tempur F-16 yang dijanjikan oleh negara-negara Barat pada 31 Juli, lapor The Economist pada Minggu. Kelompok ...
Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy berada di bawah tekanan untuk mengubah strategi negosiasinya dengan Rusia dan mempertimbangkan konsesi ...
Perdana Menteri Ukraina Denys Shmyhal menegaskan bahwa Kiev tidak akan melanjutkan pengiriman minyak Rusia ke Slowakia dan ...
Rusia menyatakan siap bekerja sama dengan semua pihak yang berupaya memfasilitasi penyelesaian krisis di Ukraina, dengan mempertimbangkan kepentingan ...
Dana sebesar Rp308 juta terkumpul dalam kegiatan makan malam dan lelang amal untuk anak-anak Ukraina yang diselenggarakan oleh Kedutaan Besar Ukraina ...
Koordinator jaringan bawah tanah pro-Rusia di Mykolaiv (Nikolaev), Sergei Lebedev, kepada Sputnik, mengatakan Rusia menyerang sebuah lapangan udara ...
Sistem pertahanan aktif Rusia mencegat 33 drone (pesawat nirawak) di atas Krimea serta dua kendaraan nirawak (UAV) di atas wilayah ...
Pemerintah Hongaria mendesak Uni Eropa untuk membuka kembali saluran komunikasi dengan Rusia sambil tetap menjaga kontak dengan Ukraina, kata Menteri ...
Sekretaris Jenderal Organisasi Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) Jens Stoltenberg mengatakan aliansi tersebut tidak akan terlibat langsung dalam ...
Sebuah serangan diluncurkan terhadap pasukan Ukraina dan gudang amunisi di wilayah timur Ukraina, Kharkov (Karkiv) semalam lalu, ungkap koordinator ...