Tag: kompetisi olahraga

Rizki sebut lifter China Shi Zhiyong pesaing terberat pada Olimpiade

Atlet angkat besi (lifter) putra andalan Indonesia Rizki Juniansyah mengungkapkan pesaing terberat angkat besi kelas 73 kilogram putra yang akan ...

PABSI tekankan pentingnya tukang pijat dampingi lifter ke Olimpiade

Pengurus Besar Persatuan Angkat Besi Seluruh Indonesia (PB PABSI) menekankan pentingnya peran tukang pijat (masseur) untuk selalu mendampingi para ...

CdM percaya diri angkat besi capai target tertinggi pada Olimpiade

Chef de Mission (CdM) kontingen Indonesia untuk Olimpiade 2024 Paris Anindya Novyan Bakrie menyatakan pihaknya merasa percaya diri atlet angkat besi ...

Menpora akan dukung langsung pesenam Rifda saat tampil pada Olimpiade

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo akan mendukung secara langsung pesenam putri andalan Indonesia Rifda Irfanaluthfi saat tampil pada ...

Dansesko pastikan pendidikan gabungan TNI-Polri bermanfaat bagi warga

Komandan Sekolah Staf dan Komando (Dansesko) TNI Marsekal Madya TNI Arif Widianto memastikan program pendidikan gabungan perwira TNI-Polri yang ...

Persani: Rifda percaya diri hadapi Olimpiade setelah pulih dari cedera

Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Senam Indonesia (PB Persani) Ita Yuliati Irawan menyatakan pesenam Rifda Irfanaluthfi sudah cukup percaya ...

Pesepak bola tunanetra kejar ambisi di lapangan yang tak terlihat

Yue Hao, pesepak bola tunanetra yang tidak dapat melihat bola maupun gawang dengan matanya, hanya mengandalkan imajinasi dan perasaannya berdasarkan ...

CdM Indonesia fokus jaga mental atlet hadapi Olimpiade Paris

Chef de Mission (CdM) kontingen Indonesia untuk Olimpiade 2024 Paris Anindya Novyan Bakrie mengemukakan fokus menjaga mental para atlet untuk ...

Menpora tinjau kesiapan pesenam Rifda menuju Olimpiade Paris

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo meninjau kesiapan pesenam artistik Indonesia Rifda Irfanaluthfi menuju Olimpiade Paris 2024 saat menjalani ...

Apriyani manfaatkan tur Asia kenali performa calon lawan di Olimpiade

Atlet bulu tangkis Indonesia Apriyani Rahayu dari pasangan ganda putri bersama Siti Fadia Ramadhanti memanfaatkan momentum mengikuti kejuaraan dalam ...

Indonesia Open jadi ujian terakhir atlet Indonesia jelang Olimpiade

Pengurus Besar Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PB PBSI) mengemukakan turnamen Kapal Api Indonesia Open 2024 menjadi ajang uji kemampuan ...

Jakpus bersih-bersih jelang "Jakarta International Maraton 2024"

Pemerintah Kota Jakarta Pusat menggelar "Jumat Bersih" dengan kegiatan bersih-bersih menjelang "Jakarta International Marathon ...

Polri miliki komite olahraga wadah bina polisi atlet 

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) kini memiliki Komite Olahraga Polri (KOP) sebagai wadah untuk membina polisi atlet yang memiliki bakat ...

ITPLN terus bertransformasi jadi pusat SDM unggul bidang energi

Institut Teknologi PLN (ITPLN) terus melakukan transformasi untuk mewujudkan visi menjadi perguruan tinggi berkelas internasional yang modern, ...

Menpora apresiasi Polri sudah sumbangkan 382 atlet serta berprestasi

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo mengapresiasi dukungan institusi Kepolisian Republik Indonesia (Polri) untuk memajukan olahraga nasional ...