Tag: kompetisi olahraga

Wapres kembali gelar rapat persiapan Asian Games 2018

Wakil Presiden Jusuf Kalla dijadwalkan kembali menggelar rapat internal tentang prestasi Asian Games 2018 di Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian Jakarta, ...

Kemlu gelar Asian Games "diplomatic walk"

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi bersama para perwakilan negara-negara sahabat melakukan Asian Games 2018 diplomatic walk di kompleks Gelora ...

Asian Games 2018 momentum promosikan makanan Indonesia

Pergelaran kompetisi olahraga Asian Games 2018 menjadi momentum untuk mempromosikan makanan khas Tanah Air.  Demikian disampaikan Ketua Umum ...

Kompetisi olahraga untuk pekerja Indonesia

Pemerintah Indonesia memberikan sarana bagi para pekerja atau buruh di seluruh penjuru nusantara melalui liga pekerja Indonesia. Liga yang digelar ...

Jakarta makin meriah dengan pernak pernik Asian Games

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan terus menggencarkan promosi terkait penyelenggaraan Asian Games di Jakarta pada 2018. "Promosi ...

Mengenal Boccia olahraga kaum cerebral palsy

Nama boccia boleh jadi masih terdengar asing di dunia olahraga di Indonesia. Namun, olahraga ini telah lama diperlombakan dalam berbagai ajang ...

DKI siagakan 1.300 personel Dishub selama Asian Games 2018

Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta akan menyiagakan sebanyak 1.300 personel selama berlangsungnya kompetisi olahraga Asian Games 2018 mendatang ...

Tujuh perguruan tinggi ikuti kompetisi sepak bola antarmahasiswa

Liga Mahasiswa (LIMA) terus melebarkan sayap. Kali ini, organisasi penyelenggara kompetisi olahraga antar perguruan tinggi di Indonesia tersebut ...

Akademi Militer di Magelang lokasi World Cadet Games 2018

Kampus Akademi Militer di Magelang, Jawa Tengah, terpilih menjadi salah satu lokasi pelaksanaan Conseil International du Sport Militaire (CISM) 3rd ...

Dispora DKI segera renovasi 10 GOR

Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) DKI Jakarta segera memulai pekerjaan renovasi sebanyak 10 Gelanggang Olah Raga (GOR) pada akhir Oktober 2017. ...

Oseania ditolak ikut Asian Games

Ketua Dewan Olimpiade Asia (OCA) menutup kemungkinan atlet-atlet dari negara-negara kawasan Oseania, termasuk Australia dan Selandia Baru, untuk ...

Menpora buka Popnas XIV

Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi membuka Pekan Olahraga Pelajar Nasional XIV yang diselenggarakan pada 12-21 September 2017 di Provinsi Jawa ...

Nissan perpanjang kemitraan dengan Liga Champions

Nissan Motor Co Ltd mengumumkan telah melanjutkan kemitraan dengan kompetisi Liga Champions Eropa, termasuk Piala Super Eropa dalam jangka waktu ...

MLTR akan konser di Palembang

Band asal Denmark, Michael Learns to Rock atau MLTR, akan menggelar konser bertajuk "Romantic Love Concert" di Kota Palembang pada 6 Oktober."Kota ...

Bekraf: SNSD diundang untuk promosikan Asian Games 2018

Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menyampaikan klarifikasi bahwa personel girlband asal Korea Selatan, SNSD, diundang untuk mendukung promosi Indonesia ...