Tag: komoditas porang

Wakil Ketua MPR: Budi daya porang butuh dukungan berbagai pihak

Wakil Ketua MPR RI Jazilul Fawaid menyatakan bahwa budi daya porang yang menjanjikan butuh dukungan berbagai pihak untuk membangun ...

Presiden Jokowi nilai komoditas baru pertanian sangat menjanjikan

Presiden Joko Widodo menilai komoditas baru pertanian sangat menjanjikan untuk menggerakkan mesin ekonomi nasional sekaligus meningkatkan ...

Kemenperin siapkan skema pengembangan produk olahan porang

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menyiapkan skema untuk mengembangkan produk turunan olahan porang melalui koordinasi dengan Kementerian ...

BNI sediakan KUR bagi petani porang

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk memberikan dukungan pembiayaan berupa penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) kepada petani porang untuk ...

Saat Presiden berdialog soal keuntungan dengan petani porang 

ANTARA -Dalam video yang dirilis BPMI Setpres, Jumat (20/8), Presiden RI Joko Widodo saat kunjungan kerjanya ke Madiun, Jawa Timur, Kamis (19/8), ...

Presiden terkesan melihat ribuan ton porang siap ekspor di Madiun

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku sangat terkesan melihat ribuan ton komoditas porang hasil panen petani Kabupaten Madiun dan daerah sekitarnya ...

Presiden dengarkan cerita petani milenial soal prospek cerah porang

Presiden Joko Widodo (Jokowi) berdialog dengan para petani generasi milenial, mengenai prospek cerah komoditas porang di sela kunjungannya ke PT Asia ...

Presiden minta Mentan serius tangani porang agar jadi unggulan ekspor

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta agar pengolahan porang dapat dilakukan dengan serius sehingga dapat menjadi produk ekspor ...

Kementan siap kembangkan industri porang di Madiun

ANTARA - Kementerian Pertanian (Kementan) siap mengembangkan pasar ekspor komoditas porang, yang harganya saat ini Rp240 ribu per kilogram. ...

Presiden minta dirut perbankan beri perhatian khusus ke pertanian

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta direktur utama (dirut) di industri perbankan untuk memberikan perhatian khusus guna mengembangkan ...

Nilai ekspor porang tahun 2020 capai Rp923,6 miliar

Kementerian Pertanian RI menyebut nilai ekspor porang pada tahun 2020 mencapai sebesar Rp923,6 miliar hingga menjadikan komoditas tersebut ditetapkan ...

Ketua DPD dukung Kementan siapkan industri olahan porang untuk ekspor

Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti mendukung Kementerian Pertanian (Kementan) untuk  terus mengembangkan industri pengolahan porang ...

Mentan cicipi beras porang shirataki hasil produksi Madiun

Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mencicipi beras porang Shirataki hasil produksi industri pengolahan porang di Kabupaten Madiun, Jawa ...

Mentan: Serapan KUR pertanian menyesuaikan musim tanam

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menyampaikan serapan Kredit Usaha Rakyat (KUR) sektor pertanian terus berproses dan menyesuaikan dengan musim ...

LPEI terus dorong pelaku UKM tembus pasar global

Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPE) atau Indonesia Eximbank terus mendorong pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) agar bisa menembus pasar ...