Tag: komoditas ekspor

Ditopang PT Timah, Desa Penagan Babel jadi sentra budi daya ikan kakap

PT Timah Tbk mendorong Desa Penagan Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel), menjadi sentra budi daya ikan kakap putih, guna meningkatkan ...

Kemendag minta Atase Perdagangan dan ITPC cari "buyer" vanili RI

Kementerian Perdagangan (Kemendag) mengerahkan para perwakilan perdagangan di luar negeri yaitu para Atase Perdagangan dan Indonesian Trade Promotion ...

Pelindo II jamin kelancaran layanan komoditas ke berbagai negara

PT Pelabuhan Indonesia II (Persero) atau Indonesia Port Corporations (IPC) menjamin kelancaran pengiriman komoditas ekspor dari pelabuhan ke berbagai ...

Kementan berangkatkan 19 kontainer briket arang ke tiga negara

Kementerian Pertanian Republik Indonesia melalui Karantina Pertanian Bangkalan, Jawa Timur, Senin, memberangkatkan sebanyak 19 kontainer briket arang ...

Menteri Pertanian: Babel fokus tingkatkan produksi dan ekspor

Menteri Pertanian  Syahrul Yasin Limpo meminta Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung memfokuskan upaya peningkatan produksi dan ekspor ...

BPS: Penurunan konsumsi rumah tangga picu kontraksi triwulan II 2020

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat penurunan kinerja konsumsi rumah tangga menjadi pemicu utama kontraksi ekonomi Indonesia pada triwulan II 2020 ...

Menlu Retno minta akses ekspor RI ke China diperluas

ANTARA -  Guna mendukung percepatan pemulihan ekonomi pasca pandemi, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, meminta perluasan akses terhadap ...

Indonesia-Selandia Baru targetkan perdagangan Rp40 triliun pada 2024

Indonesia dan Selandia Baru tetap mengejar target nilai perdagangan hingga Rp40 triliun pada 2024, di tengah pandemi COVID-19 yang membuat situasi ...

TETO dorong Indonesia manfaatkan pasar konsumen kopi di Taiwan

Kantor Dagang dan Ekonomi Taipei (TETO) di Jakarta mendorong para pelaku usaha kopi di Indonesia untuk memanfaatkan pasar konsumen kopi di ...

30.000 ton cangkang sawit bakal diekspor ke Jepang pada 7 Agustus

Pelaku usaha perkebunan di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) akan mengekspor 30.000 ton cangkang kelapa sawit ke Jepang guna mendongkrak ...

Balai Karantina Surabaya lepas ekspor senilai Rp432 miliar

Balai Karantina Surabaya di Sidoarjo, Jawa Timur, melepas ekspor senilai Rp432 miliar dengan 100 jenis komoditas ke puluhan negara sebagai upaya ...

Balai Karantina Pertanian dan PT CMS ekspor bawang merah ke Thailand

Kementerian Pertanian melalui Balai Karantina Pertanian Surabaya bersama PT Cipta Makmur Sentausa (CMS) melakukan ekspor bawang merah sebanyak 52,4 ...

Untuk pertama kali, rumput laut Kaltim tembus pasar Korea Selatan

Kementerian Pertanian (Kementan) melalui Karantina Pertanian Samarinda melaporkan rumput laut asal Kalimantan Timur (Kaltim) berhasil menembus pasar ...

BNI dorong eksportir Indonesia jadi pemain global

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk mendorong eksportir Indonesia menjadi pemain di pasar global karena bank BUMN itu siap memberikan dukungan ...

Bank Dunia sebut ekonomi Indonesia mulai pulih pada Agustus 2020

Country Director Bank Dunia Indonesia Satu Kahkonen menyebutkan ekonomi Indonesia akan mulai terbuka dan kembali pulih dari tekanan dampak pandemi ...