Tag: komisi

PPATK: Umur pemain judi online rambah usia kurang dari 10 tahun

Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) Ivan Yustiavandana mengungkapkan bahwa umur pemain judi online di Indonesia cenderung ...

Komisi X DPR: Pendidikan MTK sejak dini jadi strategi kejar skor PISA

Wakil Ketua Komisi X DPR RI MY Esti Wijayati menyambut baik rencana pendidikan matematika (MTK) sejak dini karena dapat menjadi strategi bagi ...

Mendikdasmen siapkan pendidikan matematika sejak TK

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen), Abdul Mu'ti mengatakan akan menyiapkan pendidikan matematika sejak TK sebagai salah ...

KPK periksa eks Gubernur Maluku Utara AGK soal kepemilikan asetnya

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba (AGK) soal kepemilikan asetnya, terkait ...

Lemkapi harap Komisioner Kompolnas baru tingkatkan pengawasan ke Polri

Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) mengharapkan seluruh komisioner Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) yang baru dilantik ...

Anggota DPR: Jangan lagi guru punya penghasilan Rp230 ribu

Anggota Komisi X DPR RI Sofyan Tan mengingatkan Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen), Abdul Mu'ti untuk memastikan guru-guru ...

Komisi X: "Sikat" jajaran tak jalani program pendidikan-kebudayaan

Anggota Komisi X DPR RI Ferdiansyah meminta tiga menteri yang memimpin kementerian terkait pendidikan dan kebudayaan agar menindak jajarannya yang ...

Mendiktisaintek: Indonesia Emas perlu dukungan pola pikir ilmiah

Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro menyampaikan bahwa diperlukan pola pikir dan perilaku ...

Kemarin, polisi tangkap pemasok senpi KKB-penumpang Trigana Air luka

Berbagai peristiwa hukum pada hari Selasa (5/11) yang menjadi sorotan, mulai dari polisi kembali menangkap pemasok senjata api dan amunisi ke ...

KPK apresiasi MA tolak kasasi Stefanus Roy Rening

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengapresiasi Mahkamah Agung (MA) yang menolak kasasi advokat Stefanus Roy Rening terkait kasus dugaan perintangan ...

Mendiktisaintek komitmen percepat atasi tantangan pendidikan tinggi

Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro menyatakan berkomitmen mempercepat penyelesaian ...

Meredam eksploitasi politik daratan-kepulauan di Pilkada Sultra

Sulawesi Tenggara merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang memiliki ratusan pulau, tepatnya terdapat 590 pulau. Dari 15 kabupaten dan dua kota ...

KPU Jakpus selenggarakan bimtek KPPS Pilkada Jakarta

Komisi Pemilihan Umum Jakarta Pusat menyelenggarakan Training of Trainers (ToT) Fasilitator Bimbingan Teknis KPPS kepada Panitia Pemilihan Kecamatan ...

Kemarin, PP Penghapusan Piutang UMKM hingga naturalisasi Kevin Diks

Berbagai peristiwa politik pada hari Selasa (5/11) yang menjadi sorotan, mulai dari Presiden RI Prabowo Subianto resmi menghapus utang macet di masa ...

Terpopuler, Iffa Rosita jadi komisioner KPU hingga Pemilu AS

Sejumlah berita terpopuler yang menarik untuk disimak mulai dari Iffa Rosita dilantik menjadi Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) hingga pelaksanaan ...