Tag: komisi viii

Menag usulkan skema cicilan untuk ringankan pelunasan biaya haji

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengusulkan skema cicilan saat pelunasan biaya haji demi meringankan beban jamaah yang akan berangkat ...

BNPB sosialisasi relokasi 40 KK warga terdampak banjir Bogor Selatan

Badan Penanggulangan Bencana Nasional (BNPB) menyosialisasikan relokasi pemukiman warga untuk 40 kartu keluarga (KK) yang terdampak bencana longsor ...

Kementerian Agama dan DPR segera bentuk Panitia Kerja BPIH 2024

Kementerian Agama dan Komisi VIII DPR RI segera membentuk Panitia Kerja Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) Tahun 1445 Hijriah/2024 ...

Raker DPR, Menag: Saudi hanya beri kuota petugas haji 2.000 orang 2024

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengatakan Arab Saudi hanya akan memberikan kuota petugas haji Indonesia sebanyak 2.000 orang untuk ...

Ditanya DPR, Menag tepis isu sediakan 2.000 kuota haji tokoh agama

Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menepis isu bahwa Kementerian Agama (Kemenag) menyediakan 2.000 porsi kuota haji pada penyelenggaraan ...

Mensos tegaskan niat kerja sama kembangkan SLB agar murid mandiri

Menteri Sosial Tri Rismaharini menegaskan niatnya bekerja sama untuk mengembangkan Sekolah Luar Biasa (SLB) agar para murid penyandang disabilitas ...

Anggaran Kemenag naik jadi Rp74 triliun pada 2024

Anggaran Kementerian Agama pada 2024 berjumlah Rp74.068.406.173.000,00 atau naik sebesar Rp1.902.149.755.000,00 (2,64 persen) dari pagu anggaran 2024 ...

Menko PMK: Usulan haji sekali seumur hidup diterima semua pihak

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyebutkan bahwa usulan haji sekali seumur hidup ternyata ...

BPKH kelola dana haji capai Rp158 triliun hingga Juli 2023

Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) mengelola dana haji mencapai Rp158 triliun hingga Juli 2023 yang ditempatkan pada investasi paling aman agar ...

BNPB beri bantuan penanganan darurat Gunungapi Merapi ke Pemkab Sleman

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) memberikan bantuan dukungan operasional dan penanganan darurat siaga Gunungapi Merapi kepada Pemerintah ...

Akademisi Rangkasbitung sarankan ibadah haji sebaiknya cukup satu kali

Akademisi yang  juga dosen Pendidikan Agama Islam Universitas Latansa Mashiro Rangkasbitung Mochamad Husen berpendapat pelaksanaan ibadah ...

BNPB bersama DPR serahkan dana tunggu hunian bagi korban gempa Cianjur

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) kembali memberikan Dana Tunggu Hunian (DTH) kepada para korban terdampak rumah rusak berat akibat ...

PKB: Pasangan Anies-Muhaimin siap lanjutkan program Jokowi

Wakil Sekretaris Dewan Syuro Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Maman Imanul Haq menyatakan pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar siap ...

BNPB tambah bantuan helikopter tangani karhutla Gunung Arjuno

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menambah bantuan satu unit helikopter sehingga ada dua helikopter untuk menangani kebakaran hutan dan ...

DPR RI minta madrasah miliki program keterampilan, tambah bekal siswa

Anggota DPR RI John Kenedy Azis mendorong madrasah memiliki program keterampilan untuk diajarkan kepada siswa sebagai bekal menghadapi perkembangan ...