Tag: ketersediaan hewan kurban

Kementan datangkan sapi bebas PMK dari NTT untuk kebutuhan kurban

Kementerian Pertanian mendatangkan sapi bebas penyakit mulut dan kuku (PMK) dari Kabupaten Kupang, Nusa Tenggara Timur yang merupakan daerah hijau ...

Pemerintah percepat penanganan PMK jamin hewan kurban jelang Idul Adha

Pemerintah mempercepat penanganan virus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang tengah menyerang hewan ternak di Indonesia saat ini untuk menjamin ...

Disnak Bangkalan suntik 141 sapi sakit bergejala seperti PMK

Dinas Peternakan (Disnak) Bangkalan, Jawa Timur, hingga kini telah menyuntik sebanyak 141 ekor sapi sakit dan bergejala seperti terserang wabah ...

Pemprov Jatim siapkan 1.276 "juleha" sambut Idul Adha

Pemerintah Provinsi Jawa Timur menyiapkan sebanyak 1.276 juru sembelih halal (juleha) menyambut Hari Raya Idul Adha 1443 Hijriah. "Jumlah ...

Tujuh ternak di Kota Kediri suspek PMK

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Kediri, Jawa Timur, menemukan terdapat tujuh ternak yang diketahui suspek penyakit mulut dan kuku, sehingga ...

Pemprov Jatim pastikan ketersediaan hewan kurban aman

Pemerintah Provinsi Jawa Timur memastikan ketersediaan pasokan hewan kurban menjelang Hari Raya Idul Adha 2022, dalam kondisi aman di tengah adanya ...

Pemprov Kalsel: Ketersediaan hewan kurban aman diproyeksi 12.000 ekor

Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Kalsel  menjamin ketersediaan hewan kurban dengan kondisi sehat untuk Hari Raya Idul Adha 1443 ...

Mentan: Penyiapan hewan kurban bukan dari daerah terjangkit PMK

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menerangkan bahwa penyiapan hewan kurban pada tahun 2022 bukan berasal dari darah atau kabupaten-kota yang ...

Pemkot Makassar larang Shalat Idul Adha di masjid dan lapangan

Pemerintah Kota Makassar melarang masyarakat menunaikan Shalat Idul Adha 1442 Hijriah di masjid dan lapangan terbuka mengingat lonjakan kasus ...

Mentan bersama Wali Kota Makassar pantau ketersediaan hewan kurban

Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo bersama Wali Kota Makassar Ramdhan Pomanto memantau ketersediaan hewan kurban untuk hari raya Idul ...

Mentan sebut permintaan hewan kurban turun 5-10 persen

Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengatakan permintaan hewan kurban di Jawa dan luar Pulau Jawa mengalami penurunan bervariasi sekitar ...

BSI serahkan hewan kurban untuk Aceh senilai Rp225 juta

Bank Syariah Indonesia (BSI) Regional Aceh menyerahkan hewan kurban berupa sapi dan kambing dengan total nilai Rp225 juta yang akan disalurkan kepada ...

Yogyakarta wajibkan panitia laporkan penyembelihan kurban di luar RPH

Pemkot Yogyakarta meminta panitia kurban yang akan melakukan penyembelihan kurban di luar Rumah Pemotongan Hewan (RPH) memberitahukan ke Dinas ...

Pekalongan minta peternak tidak potong hewan ruminansia betina

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, meminta pedagang dan peternak tidak memotong hewan ruminansia betina produktif untuk keperluan kurban pada ...

Kilas NusAntara Pagi

ANTARA - Kementerian Pertanian menyebut ketersediaan hewan kurban tahun ini mencapai 1,7 juta ekor yang mencakup sapi, kerbau, kambing dan domba di ...