Tag: keselamatan

Mengelola potensi desa wisata di Bali

Sejumlah turis mancanegara menumpangi mobil bak terbuka menuju aliran Tukad (sungai) Wos dan Tukad Nangka di Desa Celuk, Kecamatan Sukawati, ...

Mahasiswa Indonesia pelajari pertambangan batu bara di Shanxi China

Kunjungan Devina Hung, seorang mahasiswa asal Indonesia, ke Provinsi Shanxi, China utara baru-baru ini telah mengubah persepsinya tentang industri ...

KNKT investigasi evakuasi penumpang Trigana Air

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) melakukan investigasi terkait dengan evakuasi penumpang pesawat Boeing 737-500 milik Trigana ...

Kapal nelayan tenggelam di Jeju- Korsel, 2 tewas dan 12 hilang

Dua orang meninggal dan 12 lainnya hilang setelah sebuah kapal penangkap ikan tenggelam di lepas pantai bagian selatan Pulau Jeju, Korea Selatan, ...

Jalan Gatot Subroto alami kepadatan imbas truk tabrak separator busway

Sebuah truk mengalami kecelakaan dengan menabrak separator busway di Jalan Gatot Subroto yang mengarah ke Kuningan, Jakarta Selatan yang menyebabkan ...

Pemkot Mataram imbau nelayan waspada anomali cuaca

Pemerintah Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, mengimbau nelayan agar waspada terhadap anomali cuaca yang terjadi saat ini untuk menjaga ...

Prajurit Malaysia di UNIFIL terluka dalam sebuah ledakan di Lebanon

Angkatan Bersenjata Malaysia (ATM) membenarkan sebanyak enam prajurit Malaysia yang bertugas bersama Pasukan Perdamaian PBB di Lebanon (UNIFIL) ...

Bayang-bayang kiamat Romo Martin yang terjadi kala erupsi Lewotobi

"Kita juga berpikir, apakah ini akhir dari hidup kita," kata Romo Martin, salah satu saksi atas dahsyatnya letusan Gunung Lewotobi ...

PM: Australia bakal larang remaja di bawah 16 tahun gunakan medsos

Pemerintah Australia berencana melarang remaja berusia di bawah 16 tahun untuk menggunakan media sosial, kata Perdana Menteri Australia Anthony ...

Kolaborasi SMI - Geotab hadirkan sistem manajemen armada berbasis IoT

Penyedia solusi manajemen armada Solusi Monitoring Indonesia (SMI) berkolaborasi dengan perusahaan solusi transportasi Geotab dengan menghadirkan ...

Aparat rapikan Jalan Lintas Flores terdampak erupsi Lewotobi

Aparat gabungan dari Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) dan Satuan Brimob Kepolisian Daerah (Polda) Nusa Tenggara Timur merapikan ...

Ketua KNKT minta pemerintah jadi contoh penegakan aturan ODOL

Ketua Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) Soerjanto Tjahjono meminta pemerintah memberikan contoh yang baik terlebih dahulu dalam ...

Polda Jateng: Hampir 4.500 kecelakaan libatkan truk di sepanjang 2024

Polda Jawa Tengah mencatat hampir 4.500 kasus kecelakaan yang terjadi di provinsi ini di sepanjang 2024 melibatkan kendaraan bermotor jenis ...

KAI Sumut layani 2 juta penumpang selama periode Januari-Oktober

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Divre I Sumatera Utara mencatat selama periode Januari hingga Oktober 2024 melayani sebanyak 2.003.894 ...

BBMKG Denpasar minta masyarakat waspadai potensi gelombang tinggi

Balai Besar Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BBMKG) Wilayah III Denpasar meminta masyarakat mewaspadai potensi gelombang tinggi hingga dua ...