Tag: kesehatan lingkungan

Pasien sembuh dari COVID-19 di DIY bertambah menjadi enam orang

Jumlah pasien sembuh dari COVID-19 di Daerah Istimewa Yogyakarta bertambah tiga orang sehingga total pasien sembuh dari infeksi virus tersebut ...

Singapura bantu alat PCR untuk Kepri

Pemerintah Singapura memberi bantuan berupa dua alat Polymerase Chain Reaction (PCR)  dan 20.000 unit "test kit" COVID-19 untuk ...

Pasien keempat positif COVID-19 di Batam pernah ke Malaysia

Pasien keempat yang dinyatakan positif COVID-19 di Kota Batam Kepulauan Riau memiliki riwayat perjalanan ke Malaysia, sebelum akhirnya meninggal pada ...

Sudin Kesehatan Jaksel apresiasi bantuan APD dari perusahaan swasta

Pihak Suku Dinas Kesehatan Jakarta Selatan mengapresiasi bantuan alat pelindung diri (APD) bagi tenaga medis di rumah sakit dari perusahaan swasta ...

Jaktour sediakan makanan bergizi dan higienis untuk tim medis COVID-19

PT Jakarta Tourisindo (Jaktour), salah satu BUMD milik Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyiapkan makanan bergizi dan higienis untuk 638 ...

KI minta Pemkab Pamekasan jelaskan adanya beda informasi soal corona

Komisi Informasi (KI) Jawa Timur meminta Pemkab Pamekasan menjelaskan kepada publik terkait perbedaan informasi hasil uji laboratorium pasien positif ...

PERSI ingatkan risiko pemanfaatan ilegal limbah medis COVID-19

Penanganan limbah medis COVID-19 harus diolah dengan baik, karena selain potensi infeksi, terdapat juga risiko dimanfaatkan oleh orang tidak ...

RS berinsinerator diharapkan bantu faskes lain kurangi limbah medis

Rumah sakit yang memiliki insinerator untuk memproses limbah medis bahan berbaya dan beracun (B3) dapat membantu rumah sakit atau fasilitas ...

Kelola Blok Rokan, Pertamina diyakini berdampak lebih nyata

Pertamina akan mengambil alih pengelolaan Blok Rokan Agustus 2021 akan lebih bermanfaat dan menguntungkan kepada masyarakat ...

Kasus DBD di Bantul merebak saat pandemi COVID-19

Kasus demam berdarah dengue di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), merebak di saat pemerintah setempat sedang berjuang menghadapi ...

Penyemprotan disinfektan ke tubuh orang dinilai kurang tepat

Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, menyatakan penyemprotan disinfektan ke tubuh orang sebagai upaya mencegah terpapar ...

Bupati Pamekasan benarkan seorang warganya positif corona

Bupati Pamekasan, Jawa Timur Baddrut Tamam membenarkan ada warganya yang positif terpapar virus corona sesuai hasil pemeriksaan laboratorium dari ...

1.808 orang mendaftar sebagai relawan medis COVID-19

Desk relawan dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat sebanyak 1.808 orang telah mendaftarkan diri sebagai relawan medis dan tenaga ...

Riau masih tunggu persetujuan untuk gunakan lab uji Corona sendiri

Pemerintah Provinsi Riau masih menunggu izin dari Kementerian Kesehatan untuk bisa melakukan uji sampel swab virus corona jenis baru sendiri di Kota ...

Kunyah daun sirih bisa cegah virus corona? Ini faktanya

Sebuah informasi beredar di aplikasi percakapan WhatsApp tentang mengunyah daun sirih setiap hari dapat mencegah seseorang terpapar virus ...