Tag: kesehatan haji

Pemprov lepas keberangkatan 1.125 calon haji Maluku

Pemerintah Provinsi Maluku secara resmi melepas keberangkatan 1.125 calon haji dari provinsi itu yang berasal dari 11 kabupaten dan kota. Gubernur ...

Gubernur: Pembina JCH Maluku harus tingkatkan kinerja memandu jamaah

Gubernur Maluku Murad Ismail meminta para pembina dan pemandu jamaah calon haji (JCH) untuk meningkatkan kinerja dalam mengawal dan memandu jamaah ...

Sebanyak 75 calon haji ajukan tanazul karena terpisah dari kloter

Sebanyak 75 calon haji Indonesia sudah mengajukan tanazul atau mutasi kloter sebagai upaya agar bisa bergabung kembali dengan kloter ...

Sebanyak 75 kloter jamaah Indonesia masih berada di Madinah

Sebanyak 28.888 calon haji, termasuk 376 petugas dari 75 kelompok terbang (kloter) masih berada di Madinah untuk menjalanlan Arbain atau shalat ...

Bupati Rejang Lebong minta 226 calon haji menjaga kesehatan

Bupati Rejang Lebong, Provinsi Bengkulu Syamsul Effendi meminta 226 calon haji daerah itu yang akan menunaikan ibadah haji 1444 Hijriah dapat menjaga ...

Seorang jamaah haji asal Kalteng meninggal di Madinah

Seorang jamaah haji asal Kabupaten Barito Utara (Barut), Provinsi Kalimantan Tengah atas nama Abdullah Karim Jumri meninggal dunia di rumah sakit ...

Jumlah jamaah calon haji wafat mencapai 43 orang hari ini

Pada hari ke-19 pelaksanaan penyelenggaraan ibadah haji jumlah jamaah calon haji Indonesia yang wafat di Arab Saudi bertambah. Berdasarkan data ...

PPIH pastikan layanan jamaah lansia di Madinah sudah sesuai prosedur

Koordinator Pengendali Teknis Pelayanan Haji Lansia Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Hasan Basri Sagala melakukan pengecekan langsung ke ...

Calon haji asal Sumenep-Madura meninggal dunia di Mekkah

Seorang calon haji (calhaj) asal Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur (Jatim), Bhunidhi Sahumi Samit, meninggal dunia, setelah sempat dirawat di ...

Klinik kesehatan satelit mudahkan pemeriksaan jamaah calon haji lansia

Direktur Bina Haji Ditjen PHU Kemenag, Arsad Hidayat mengapresiasi keberadaan klinik satelit yang berada di setiap hotel karena sangat bermanfaat ...

Seorang calon haji Aceh meninggal di Mekkah karena serangan jantung

Petugas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Aceh melaporkan seorang calon jamaah haji asal Aceh meninggal dunia karena serangan ...

Kemenkes permudah akses obat dan perbekalan calon haji

Kementerian Kesehatan RI memberlakukan Sistem Informasi serta Distribusi Obat dan Perbekalan Kesehatan (Perbekkes) untuk mempermudah jamaah calon ...

Calhaj sakit menuju Mekkah dengan berihram sejak berangkat dari KKHI

Bagi calon haji (calhaj) yang dalam kondisi sakit dan dirawat di Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Madinah, maka mereka memakai pakaian ihram ...

Calon haji sakit mulai diberangkatkan ke Mekkah dengan ambulans

Sebanyak dua calon haji (calhaj) Indonesia sakit yang sebelumnya dirawat di Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Madinah diberangkatkan ke Mekkah ...

KKHI imbau jamaah 60 tahun tak paksakan diri melakukan ibadah sunah

Kantor Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) mengimbau jamaah calon haji berusia di atas 60 tahun untuk tidak memaksakan diri salam melakukan aktivitas ...