Tag: kerukunan umat beragama

Wapres: Menjaga kerukunan tidak mudah dan tidak murah

Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin mengatakan menjaga kerukunan antarumat beragama merupakan upaya yang tidak mudah dan tidak murah untuk ...

Wapres tetapkan Tomohon sebagai Kota Toleransi

Wakil Presiden Ma’ruf Amin meresmikan Kota Tomohon, Sulawesi Utara, sebagai Kota Toleransi se-Indonesia dengan penandatanganan prasasti di ...

Wapres ingatkan tantangan FKUB semakin berat di era digital

Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengingatkan seluruh pengurus Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) di provinsi memiliki tantangan yang semakin berat ...

Komnas HAM mengakui konflik keberagamaan di Indonesia masih tinggi

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI mengakui hingga saat ini tren atau kasus-kasus konflik keberagamaan di Tanah Air masih tinggi, ...

Mensos Risma tinjau produksi enam kapal cepat untuk warga Papua

Menteri Sosial Tri Rismaharini tinjau pengerjaan enam kapal cepat (speedboat) untuk sarana transportasi warga Papua saat mengunjungi kampus Fakultas ...

Panglima TNI apresiasi peran tokoh agama Labuan Bajo jaga keharmonisan

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengapresiasi peran para tokoh lintas agama di Labuan Bajo dalam menjaga keharmonisan kehidupan antarumat ...

Jadi pusat kerukunan beragama, Gedung FKUB Kota Ambon diresmikan

ANTARA - Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy meresmikan Gedung Sekretariat Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) dan Badan Amil Zakat Nasional ...

Mahasabha XII, momen menghayati urgensi kerukunan umat beragama

ANTARA -Pelaksanaan Mahasabha yang bertepatan dengan peringatan Hari Sumpah Pemuda dapat menjadi momen penting menghayati urgensi kerukunan umat ...

Wapres direncanakan hadiri Konas FKUB ke-6 di Sulut

Wakil Presiden K.H. Ma'ruf Amin direncanakan menghadiri Konferensi Nasional Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) ke-6 dan Pekan Kerukunan ...

Kementerian PUPR akan serahkan Terowongan Silaturahmi kepada Kemenag

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) segera menyerahkan Terowongan Silaturahmi yang menghubungkan area parkir di basement Masjid ...

Cegah aliran sesat, Cilegon gelar pengawasan

ANTARA - Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Cilegon, Senin (25/10), menggelar pengawasan aliran kepercayaan dan ...

Rektor UIN Palu: AICIS wujud nyatakan PTKIN bangun peradaban Islam

Rektor Universitas Islam Negeri Datokarama Palu, Sulawesi Tengah, Prof Dr H Sagaf S Pettongi MPd mengemukakan konferensi internasional bertajuk ...

Ketua DPD RI Dukung Jatim jadi tuan rumah konferensi OIAA

Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, mendukung Provinsi Jawa Timur, sebagai tuan rumah Konferensi Organisasi Internasional Alumni Al-Azhar ...

Wakil Presiden apresiasi Papua Barat jaga kerukunan umat beragama

Wakil Presiden Republik Indonesia Ma’ruf Amin memberikan apresiasi kepada Gubernur Papua Barat beserta jajaran yang telah menunjukkan komitmen ...

Wapres apresiasi kerukunan umat di Papua Barat terus terawat

Wakil Presiden Ma’ruf Amin  dalam silaturahim dengan pimpinan ormas Islam dan tokoh agama di kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI) Papua ...