Tag: kereta jarak jauh

Tiga kereta api jarak jauh beroperasi di Senen selama pelarangan mudik

Selama periode larangan mudik 6-17 Mei, hanya tiga Kereta Api (KA) jarak jauh yang beroperasi di Stasiun Pasar Senen yang bisa digunakan masyarakat ...

Warga siasati kembali ke Jakarta usai larangan mudik berakhir

Sejumlah warga yang melakukan perjalanan ke kampung halaman menggunakan kereta api (KA) menyiasati kembali ke Jakarta setelah larangan mudik dari ...

Kedatangan dan keberangkatan penumpang KA di Cirebon masih normal

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 3 Cirebon, Jawa Barat, mencatat kedatangan dan keberangkatan penumpang kereta selama masa pengetatan dari 22 April ...

Daop 6 jalankan tiga kereta api untuk kepentingan non mudik

PT KAI Daerah Operasi 6 Yogyakarta akan menjalankan tiga kereta jarak jauh khusus untuk perjalanan mendesak dan kepentingan non mudik selama ...

KAI Daop 1 Jakarta tidak jual tiket kereta jarak jauh 6-17 Mei 2021

ANTARA - Pemerintah resmi menerapkan kebijakan pelarangan mudik mulai 6-17 Mei 2021. Melihat kebijakan tersebut, PT Kereta Api Indonesia (KAI) ...

KAI Palembang tidak jual tiket KA jarak jauh mulai 6-17 Mei 2021

PT KAI Divisi Regional III Palembang tidak menjual tiket Kereta Api (KA) jarak jauh Kertapati-Tanjung Karang ataupun Kertapati-Lubuklinggau, Sumatera ...

Jelang larangan mudik, KAI tidak tambah jumlah perjalanan kereta

PT KAI (Persero) menegaskan tidak menambah jumlah perjalanan kereta api (KA) jarak jauh dengan keberangkatan dari Jakarta, baik Stasiun Pasar Senen ...

Penumpang kereta Daop 6 stabil pada pekan pertama puasa

Jumlah penumpang kereta api jarak jauh di wilayah kerja PT KAI Daerah Operasi 6 Yogyakarta pada pekan pertama bulan puasa tetap ...

Menhub targetkan revitalisasi Stasiun Bekasi selesai akhir 2021

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menargetkan revitalisasi Stasiun Bekasi yang termasuk bagian dari proyek pembangunan rel dwiganda (double ...

"Urban farming" tak sekedar manfaatkan lahan kosong

Matahari senja bersinar cukup hangat di tengah bisingnya jalanan ibu kota ketika Murtani (58) sibuk menyirami tanaman sayur-sayuran di lokasi yang ...

Daop 6 Yogyakarta tambah tiga stasiun layani tes GeNose

Jumlah stasiun di wilayah kerja PT KAI Daop 6 Yogyakarta yang memberikan layanan pemeriksaan GeNose ditambah tiga stasiun sehingga total terdapat ...

KAI nantikan aturan teknis operasional KA jarak jauh dari Kemenhub

ANTARA - PT. KAI (Persero) masih menantikan kebijakan aturan secara teknis dari Kementerian Perhubungan, terkait operasional kereta jarak jauh selama ...

Tingkatkan layanan, KAI Yogyakarta tambah tes GeNose di Lempuyangan

PT KAI (Persero) menambah layanan pemeriksaan tes GeNose sebagai syarat bagi penumpang kereta jarak jauh di Stasiun Lempuyangan mulai Sabtu ...

Stasiun Jember mulai berlakukan tes GeNose C19

ANTARA - PT. Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi 9 Jember (Jatim) mulai Rabu (10/3) menyediakan layanan GeNose C19 bagi penumpang kereta jarak ...

Daop 6 jalankan sejumlah kereta tambahan libur akhir pekan

PT KAI Daerah Operasi 6 Yogyakarta akan menjalankan sejumlah kereta tambahan saat libur akhir pekan guna memenuhi kebutuhan pengguna layanan moda ...