Tag: kepatuhan

Wamen BUMN sebut gaji karyawan Indofarma tunggu proses PKPU

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Kartika Wirjoatmodjo mengatakan bahwa pembayaran gaji karyawan PT Indofarma (Persero) Tbk (INAF) saat ...

BTPN hadirkan layanan kustodian usai dapat persetujuan dari OJK

PT Bank BTPN Tbk (Bank BTPN) kini menghadirkan layanan kustodian bagi pemodal institusi dan individual, baik lokal maupun asing, setelah mendapatkan ...

Tingkat Kepatuhan Indonesia di IOTC Meningkat 82,6%

Tingkat kepatuhan Indonesia pada Indian Ocean Tuna Commission (IOTC) meningkat dari 80% menjadi 82.6%. Raihan ini merupakan komitmen Indonesia dalam ...

Kemenkumham ancam blokir akun notaris tak taat aturan

Kementerian Hukum dan HAM RI mengancam akan memblokir akun notaris apabila tidak menaati aturan penerapan Prinsip Mengenali Pengguna Jasa ...

Uni Eropa beri persetujuan akhir regulasi kecerdasan buatan

Dewan Uni Eropa (UE) pada Selasa (21/5) mengumumkan bahwa para menteri dari negara-negara anggota UE telah memberikan persetujuan akhir mereka ...

Stafsus Menteri BUMN sebut akar masalah Indofarma dari anak usahanya

Staf Khusus III Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Arya Sinulingga menyebutkan bahwa akar masalah terjadinya dugaan penyimpangan (fraud) ...

Bea Cukai-Polres Nunukan kerja sama ungkap penyelundupan 13 kg sabu

Petugas Bea Cukai Nunukan dan Polres Nunukan Provinsi Kalimantan Utara bekerja sama menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jenis methamphetamine ...

PLN EPI dukung pemerintah dan KKKS dalam pemanfaatan gas bumi RI

PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI), salah satu offtaker produksi gas alam nasional, mendukung penuh langkah pemerintah serta Kontraktor Kontrak ...

China dukung surat penangkapan PM Netanyahu, pemimpin Hamas

Pemerintah China mendukung tindakan Mahkamah Pidana Internasional (ICC) yang meminta surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel ...

BPK beri opini WTP dengan catatan terkait BPR pada Pemprov Jabar

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) memberikan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dengan penekanan catatan krusial pada beberapa hal termasuk kinerja ...

Prancis dukung langkah ICC keluarkan surat perintah penangkapan

Prancis berbeda dari sejumlah negara sekutunya di Barat dengan mendukung langkah Mahkamah Pidana Internasional (ICC) yang mengeluarkan surat perintah ...

KemenBUMN dukung langkah BPK lanjutkan kasus Indofarma ke Kejagung

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Kartika Wirjoatmodjo mengatakan pihaknya mendukung langkah Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) untuk ...

BPJS Kesehatan bangun ekosistem anti-fraud dalam Program JKN

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan membangun ekosistem anti-fraud dalam Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) bersama ...

BNPT pastikan World Water Forum Ke-10 berjalan lancar dan aman

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) RI memastikan bahwa sejauh ini, penyelenggaraan kegiatan internasional World Water Forum Ke-10 yang ...

Sasmito: Laporan masyarakat refleksikan harapan publik pada KY

Anggota Komisi Yudisial (KY) Joko Sasmito mengatakan bahwa laporan masyarakat terkait dugaan pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH) ...