Tag: kenaikan upah

Investor Jepang keluhkan kebijakan upah minimum Indonesia

Delegasi investor Jepang yang tergabung dalam Japan Indonesia Business Association (JIBA) menyampaikan sejumlah persoalan tenaga kerja yang dihadapi ...

Tiga investor besar ancam hengkang dari Batam

Himpunan Kawasan Industri Batam menyatakan sudah ada peringatan dari tiga investor besar untuk henkang jika pemerintah dan pihak keamanan tidak ...

Upah harian buruh tani naik 0,27 persen

Badan Pusat Statistik (BPS) melansir bahwa upah nominal harian buruh tani nasional pada April 2015 mengalami kenaikan sebesar 0,27 persen, dari ...

Sebagian buruh mulai tinggalkan GBK

Sebagian buruh mulai meninggalkan Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta, Jumat sore, yang menjadi.tempat perayaan puncak Hari Buruh ...

Menaker: kenaikan upah buruh harus tiap tahun

Menteri Ketenagakerjaan M Hanif Dhakiri menegaskan kenaikan upah buruh/pekerja akan dilakukan tiap tahun dan bukan tiap lima tahun demi memastikan ...

Menaker nyatakan formulasi kenaikan upah masih dibahas

Menteri Ketenagakerjaan M Hanif Dhakiri mengatakan pemerintah masih akan membahas formulasi kenaikan upah buruh dan belum memastikan jika kenaikan ...

Kapolri dan Menaker Jumatan bersama buruh di Monas

Kepala Polri Jendral Polisi Badrodin Haiti dan Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Hanif Dhakiri shalat Jumat bersama para buruh di kawasan Monumen ...

Rieke Diah Pitaloka berdemo bersama buruh

Anggota Komisi IX DPR Rieke Diah Pitaloka berdemonstrasi bersama para buruh pada peringatan Hari Buruh Internasional di depan Istana Merdeka, ...

Ribuan buruh Palembang aksi damai di Monumen Perjuangan Rakyat

Ribuan buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Buruh Indonesia di Palembang melakukan aksi damai di Monumen Perjuangan Rakyat (Monpera) ...

Gaikindo: upah dan produktivitas harus seimbang

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mengatakan bahwa upah dan produktivitas buruh harus seimbang sehingga Indonesia memiliki ...

Ribuan buruh mulai bergerak ke Istana Presiden

Ribuan buruh dari berbagai elemen yang sebelumnya berkumpul di Bundaran Hotel Indonesia mulai bergerak ke Istana Presiden dalam merayakan Hari Buruh ...

KSPI ancam mogok kerja jika tuntutan tak digubris

Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) mengancam akan menggelar aksi mogok kerja nasional pada November 2015 jika pemerintah tidak menggubris ...

Fadli Zon minta pemerintah perbaiki kesejahteraan buruh

Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon meminta pemerintah memperbaiki kesejahteraan buruh. "Saya kira nasib buruh ini harus terus diperhatikan dan ...

Ribuan buruh Karawang akan berangkat ke Jakarta

Sekitar 5.000 buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia Kabupaten Karawang, Jawa Barat, akan ke Jakarta untuk ...

KSPI : satu juta buruh siap rayakan MayDay

Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal menyatakan satu juta buruh di seluruh Indonesia siap untuk merayakan hari buruh ...