Tag: kementerian perindustrian

Inaplas minta pemerintah terapkan bea masuk untuk barang plastik

Asosiasi Industri Olefin Aromatik dan Plastik Indonesia (Inaplas) meminta pemerintah untuk menerapkan Bea Masuk Anti Dumping (BMAD) dan Bea Masuk ...

Menperin akan usulkan insentif untuk kendaraan hybrid

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menyebut bahwa pihaknya akan mengusulkan insentif untuk kendaraan hybrid kepada kementerian ...

DPR minta Kemenperin akselerasi industri hilir produk Smelter Freeport

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI meminta Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengakselerasi tumbuhnya industri-industri yang dapat memanfaatkan ...

Industri pembuatan kapal China melonjak pada H1 2024

Industri pembuatan kapal China mencatat pertumbuhan signifikan pada paruh pertama (H1) tahun ini, memperkuat posisinya sebagai pemimpin global, ...

Toyota dorong pemanfaatan bahan bakar bioetanol di sektor transportasi

PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) mendorong pemanfaatan bahan bakar bioetanol di sektor transportasi guna meningkatkan penggunaan ...

Mendag sebut satgas atasi impor ilegal diluncurkan pada 19 Juli

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengatakan satuan tugas (satgas) untuk mengatasi barang impor ilegal akan diluncurkan pada Jumat, 19 Juli ...

Menperin sebut GIIAS jadi bukti sektor otomotif pacu inovasi

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan pameran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) menjadi bukti komitmen ...

Industri robot humanoid raih momentum, dorong perekonomian China

Di sebuah pabrik otomotif, deretan robot humanoid berwarna perak berjalan di sepanjang lini perakitan, melakukan tugas-tugas yang dahulu hanya dapat ...

Kemenperin: Harga gas hingga impor penyebab jatuhnya industri keramik

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menyebutkan penyebab terpuruknya industri ubin keramik di Indonesia adalah harga gas yang tinggi dan masuknya ...

Mendag bahas pembentukan Satgas Impor Ilegal dengan Kejagung

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan membahas pembentukan Satuan Tugas (Satgas) Impor Ilegal saat mengunjungi Kejaksaan Agung (Kejagung) RI ...

Kemenperin susun revisi Permenperin tentang SNI Ubin Keramik

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) sedang melakukan revisi Peraturan Menteri Perdagangan (Permenperin) Nomor 85 Tahun 2016 tentang Pemberlakuan ...

Gapmmi: Inisiasi kelembagaan kakao-kelapa pacu hilirisasi

Gabungan Produsen Makanan Minuman Indonesia (Gapmmi) menyampaikan pengaturan kelembagaan kakao-kelapa yang disetujui Presiden Joko Widodo bisa memacu ...

Kemenperin dorong penggunaan pewarna alam batik guna tarik minat Gen Z

Kementerian Perindustrian mendorong para pelaku industri kecil menengah (IKM) di sektor kerajinan batik untuk menggunakan pewarna alam ramah ...

Kemenperin pacu wirausaha baru di pesantren lewat Santripreneur

Kementerian Perindustrian mendorong pertumbuhan pelaku industri atau wirausaha baru (WUB) di lingkungan pesantren, dengan memanfaatkan sumber daya ...

Kemenperin perkuat sektor TPT-furnitur lewat penyaluran SDM kompeten

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) memperkuat sektor tekstil dan produk teksil (TPT) serta furnitur melalui penyaluran sumber daya manusia (SDM) ...