Tag: kementerian luar negeri ri

Komunitas WNI dan KBRI Seoul bahas peresmian Forkomasi di Korsel

-yang memayungi kurang lebih 57 masjid dan mushola, Persekutuan Gereja Indonesia di Korea (PGIK.

ISWAMI Indonesia kecam pelaku penghinaan lagu Indonesia Raya

Ikatan Setiakawan Wartawan Malaysia-Indonesia (ISWAMI) Indonesia mengecam tindakan penghinaan lagu kebangsaan Indonesia Raya, yang dianggap sebagai ...

MPR minta Kemenlu kirim nota protes terkait parodi lagu Indonesia Raya

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meminta Kementerian Luar Negeri RI mengirim nota diplomatik yang berisikan protes kepada pemerintah Malaysia terkait ...

Penutupan masuk mulai Januari beri ruang bagi WNA dalam perjalanan

Penutupan pintu masuk sementara bagi seluruh warga negara asing (WNA) dari semua negara, per 1 Januari 2021 mendatang, tidak langsung diberlakukan ...

Indonesia pulangkan lebih 20.000 WNI dari luar negeri selama pandemi

Pemerintah Indonesia telah memulangkan lebih dari 20.000 warga negaranya yang terjebak di luar negeri karena berbagai aturan pembatasan dan ...

Indonesia siap kerja sama dorong promosi ASEAN di Rusia

  Dubes RI-Designate untuk Federasi Rusia, Jose Tavares, menyampaikan kesiapan Indonesia bekerja sama dan mendukung program Komite ASEAN ...

46 WNI ditahan di Genting, KJRI akan beri bantuan hukum

Sebanyak 46 warga negara Indonesia (WNI) ditangkap di Kampung Samawond, Genting Highlands, Malaysia, dan mereka saat ini mendekam di Tahanan ...

Indonesia akan kirim balik 79 kontainer limbah B3 ke empat negara

Pemerintah Indonesia akan mengembalikan 79 kontainer berisi bahan baku industri yang mengandung limbah beracun (B3) yang diimpor dari empat negara, ...

Menlu RI dukung penguatan jaringan negosiator perempuan Asia Tenggara

Menteri Luar Negeri Republik Indonesia Retno Marsudi mendukung penguatan jaringan negosiator dan mediator perempuan di Asia Tenggara (SEANWPNM) agar ...

Kemlu dorong ekspor kopi Indonesia ke pasar Amerika Utara, Jerman

Kementerian Luar Negeri RI mendorong pelaku industri kopi Indonesia untuk mempromosikan dan menjual kopi dari biji berkualitas dalam negeri ke niche ...

Indonesia, Turki teken MoU peningkatan kapasitas diplomatik di Jakarta

Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Turki di Jakarta, Selasa, meneken nota kesepahaman (MoU) kerja sama peningkatan kapasitas diplomatik, sebagai ...

Indonesia, Turki lanjutkan perundingan kerja sama ekonomi komprehensif

Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Turki sepakat untuk melanjutkan perundingan perjanjian kerja sama komprehensif (IT-CEPA) yang ditargetkan rampung ...

Menlu Turki kunjungi Indonesia, bahas kunjungan balasan Erdogan

Menteri Luar Negeri Turki Mevlüt Çavuşoğlu mengunjungi Jakarta, Selasa, dan membahas bersama Menteri Luar Negeri Republik Indonesia ...

Hikmahanto sambut baik pemulangan staf Kedubes Jerman yang ke FPI

Guru Besar Hukum Internasional UI Hikmahanto Juwana menyambut baik dipulangkannya pegawai Kedutaan Besar Jerman yang mendatangi markas Front Pembela ...

Kemlu protes pada Kedubes Jerman terkait kehadiran staf di markas FPI

Kementerian Luar Negeri RI memanggil Kepala Perwakilan Kedutaan Besar Jerman, Minggu (20/12), untuk menyampaikan protes terkait kabar kehadiran ...