Tag: kementerian lingkungan hidup dan kehutanan

Kemenkeu Sumut peringati HORI Ke-77 dengan upaya naikkan kualitas UMKM

Perwakilan Kementerian Keuangan Provinsi Sumatera Utara memperingati Hari Oeang Republik Indonesia (HORI) Ke-77 dengan berupaya menaikkan kualitas ...

KLHK gagalkan perdagangan sisik trenggiling senilai Rp152,76 miliar

ANTARA - Tim Penegakan Hukum (Gakkum) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menggagalkan perdagangan ilegal 754,88 kg sisik ...

DKI bersama KLHK dan Polda Metro formulasikan sanksi tilang uji emisi

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta bersama Polda Metro Jaya dan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) terus berkoordinasi untuk ...

YKAN: Hutan Lestari komitmen lindungi hutan dari kebakaran

Direktur Program Terestrial Yayasan Konservasi Alam Nusantara (YKAN) Ruslandi mengatakan penerapan skema Hutan Lestari merupakan bentuk komitmen dari ...

Potensi pengembangan tanaman buah jambu mete di Gorontalo

Sekretaris Direktorat Jenderal Pengendalian Daerah Aliran Sungai dan Rehabilitasi Hutan (Ditjen PDASRH) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan ...

Modifikasi cuaca di Sumatera Selatan diperpanjang 10 hari

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) memastikan operasi penerapan teknologi modifikasi cuaca (TMC) di Sumatera Selatan diperpanjang ...

GRP dukung pengelolaan hutan lestari capai target FOLU Net Sink

Produsen baja nasional PT Gunung Raja Paksi (GRP) mendukung program pengelolaan hutan lestari sebagai upaya menjaga keberlanjutan hutan Indonesia dan ...

Pemerintah RI ciptakan ekosistem investasi ekonomi hijau

Pemerintah Indonesia terus berupaya menciptakan ekosistem yang mendorong investasi untuk membiayai transisi menuju ekonomi hijau, kata Deputi Bidang ...

KLHK paparkan strategi pemadaman karhutla di Sumatera Selatan

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mengatur waktu pemadaman kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Desa Jungkal, Kecamatan Pampangan, ...

Indonesia butuh aksi terpadu, realisasikan multi usaha kehutanan

Akademisi kehutanan dan lingkungan Institut Pertanian Bogor (IPB) Hariadi Kartodiharjo mengemukakan Indonesia membutuhkan dorongan aksi terpadu ...

Polisi sebut masyarakat masih butuh sosialisasi uji emisi

Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Pol Latif Usman menyebut masyarakat masih membutuhkan sosialisasi dan pemahaman lebih jauh tentang ...

KLHK apresiasi putusan MA menghukum Kaswari Unggul Rp25 miliar

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mengapresiasi putusan majelis hakim Mahkamah Agung (MA) yang menolak permohonan peninjauan kembali ...

Polisi ubah penilangan menjadi sosialisasi terkait uji emisi

Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya mengubah sistem penilangan menjadi sosialisasi atau imbauan kepada masyarakat terkait uji emisi ...

Warga Kebon Kosong ubah penampungan sampah jadi lahan hidroponik

Warga RW 06 Kelurahan Kebon Kosong, Jakarta Pusat, mengubah tempat penampungan sampah menjadi lahan atau sentra untuk pengembangan tanaman ...

Kadin-Apkasi gelar IIWTT Forum hadirkan solusi pengelolaan sampah

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia bersama Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Apkasi) menggelar Indonesia International Waste ...