Tag: kementerian kesehatan

20 negara minta bantuan Turki untuk evakuasi warganya dari Lebanon

Sebanyak 20 negara meminta dukungan Turki untuk membantu evakuasi warga mereka dari Lebanon, yang sedang menghadapi konflik skala besar dengan ...

Sekjen PBB: Hindari perang habis-habisan di Lebanon

Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres menegaskan perang habis-habisan di Lebanon harus dihindari dengan segala cara. Seruan tersebut ...

Rwanda batasi kegiatan pertemuan akibat wabah virus Marburg

Beberapa hari setelah Rwanda mengumumkan wabah virus Marburg, pihak berwenang telah memperkenalkan serangkaian langkah untuk mengendalikan ...

55 orang tewas, 156 terluka dalam 24 jam serangan Israel di Lebanon

Setidaknya 55 orang tewas dan 156 lainnya terluka akibat serangan udara Israel di banyak kota dan desa Lebanon pada Selasa (1/10), menurut pusat ...

Ratusan orang dievakuasi ke Turki di tengah serangan Israel ke Lebanon

Sebanyak 315 orang dievakuasi dari Lebanon ke Turki, di tengah serangan gencar yang dilakukan oleh pasukan Israel di negara tersebut. Kapal Med ...

95 tewas dan 172 terluka akibat gempuran tentara Israel di Lebanon

ANTARA - Sebanyak 95 orang tewas dan 172 lainnya mengalami luka-luka dalam 24 jam terakhir akibat serangan udara Israel yang menyasar berbagai daerah ...

Startup teknologi asuransi kesehatan Rey dapat pendanaan Rp53 miliar

Perusahaan rintisan (startup) teknologi asuransi kesehatan Rey mengumumkan tambahan pendanaan sebesar 3,5 juta dolar AS (sekitar Rp53 ...

Menlu Inggris soroti memburuknya situasi di Lebanon

Menteri Luar Negeri Inggris David Lammy menyarankan warga negara Inggris di Lebanon untuk segera mengungsi, karena situasi di negara itu tidak stabil ...

Penyediaan BBM berkualitas kurangi polusi udara secara signifikan

Guru Besar Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (UI) Prof. Budi Haryanto mengatakan penyediaan bahan bakar minyak (BBM) berkualitas ...

PBB: Invasi Israel ke Lebanon bisa sebabkan penderitaan besar

Kantor Komisaris Tinggi PBB untuk Hak Asasi Manusia (OHCHR) menyatakan kekhawatiran atas invasi darat skala besar yang dilancarkan Israel ke Lebanon, ...

AIPNI gelar RTA perkuat pendidikan keperawatan menuju Indonesia emas

Asosiasi Pendidikan Ners Indonesia (AIPNI) menggelar Rapat Tahunan Anggota (RTA) di Surabaya dari tanggal 1 hingga 3 Oktober 2024 untuk memperkuat ...

Ratusan warga tinggalkan Lebanon selatan setelah peringatan Israel

Ratusan warga Lebanon meninggalkan wilayah tempat tinggal mereka di selatan Sungai Litani di Lebanon selatan pada Selasa setelah adanya laporan ...

BRIN: Edukasi kespro disabilitas perlu disesuaikan dengan kebutuhan

Peneliti Pusat Riset Kependudukan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Andhika Ajie Baskoro mengatakan bahwa pendidikan kesehatan reproduksi ...

Kemenkes lakukan tes pemodelan Al untuk diagnosis penyakit lebih tepat

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melakukan tes pemodelan kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) untuk mendiagnosis penyakit dengan lebih ...

Spanyol kutuk pembantaian di Ukraina dan Timteng, desak perdamaian

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez mengutuk "pembantaian rutin" yang terjadi di Ukraina dan Timur Tengah, dan mendesak masyarakat ...