Tag: kementerian agama

7.447 calon haji Indonesia diterbangkan ke Tanah Suci hari ini

Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) RI memberangkatkan 19 kelompok terbang (kloter) yang terdiri atas 7.447 calon haji Indonesia pada ...

Kemenag: Pemegang visa ziarah tak bisa masuk Makkah hingga 22 Juni

Otoritas Kerajaan Arab Saudi menerbitkan kebijakan baru yakni pemegang visa ziarah dengan berbagai jenisnya tidak bisa masuk dan tinggal ke Makkah ...

Kemenag paparkan tiga landasan ketentuan penggunaan visa untuk haji

Kementerian Agama (Kemenag) memaparkan tiga landasan ketentuan yang menegaskan bahwa berhaji harus menggunakan visa haji, bukan visa ziarah atau visa ...

Kemenag nilai salam lintas agama praktik baik jaga kerukunan umat

Kementerian Agama (Kemenag) RI menilai salam lintas agama yang selama ini berkembang di kalangan masyarakat sebagai bagian dari praktik baik merawat ...

UIN Jambi jalin kerja sama internasional dengan dua kampus di Thailand

Universitas Islam Negeri (UIN) Sulthan Thaha Saifuddin (STS) Jambi menjalin kerja sama internasional dengan dua perguruan tinggi di Thailand guna ...

Kemenag Jambi imbau keluarga jamaah tidak perlu antar sampai asrama

Kepala Kanwil Kementerian Agama Provinsi Jambi Zostafia mengimbau keluarga jamaah calon haji agar tidak mengantar keberangkatan haji sampai ke asrama ...

Kemenag Jambi pastikan kelayakan bus pengangkut calon haji

Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi memastikan kelayakan bus untuk transportasi darat calon haji dari kabupaten dan kota menuju asrama ...

Kemenag Bangka pastikan calon haji tidak gunakan visa palsu

Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, memastikan 300 lebih calon haji asal daerah itu tidak ada ...

Kemenhub pastikan kelaikan pesawat angkutan haji Embarkasi Aceh

Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Kantor Otoritas Bandar Udara (OBU) Wilayah II Medan memastikan ...

Jamaah haji Bali salah satunya tuna netra masuk Embarkasi Surabaya

Jamaah calon haji asal Provinsi Bali memasuki Asrama Haji Embarkasi Surabaya, salah satunya penyandang disabilitas tuna netra.   Kepala Bidang ...

Kemenag: Hingga Kamis 25 calon haji Indonesia wafat di Tanah Suci

Kementerian Agama (Kemenag) RI mencatat hingga kini sebanyak 25 orang calon haji Indonesia yang meninggal dunia selama proses pelaksanaan ibadah ...

Kemenag bersama penyuluh agama tanam sejuta pohon untuk rawat bumi

Kementerian Agama (Kemenag) bersama Ikatan Penyuluh Agama Republik Indonesia (IPARI) menanam sejuta pohon yang serentak dilakukan secara nasional di ...

Seorang JCH Riau dirawat di RSBP Batam

Seorang Jamaah Calon Haji (JCH) Riau Kinaris Awaludin Tengku No. porsi 0400103900 asal Kabupaten Indera Giri Hilir yang tergabung dalam ...

Garuda Indonesia mulai angkut jamaah calon haji Embarkasi Aceh

Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra mengatakan bahwa pihaknya sudah mulai melakukan pengangkutan jamaah calon haji Embarkasi Aceh dari ...

Kemenag proyeksikan Asrama Haji Indramayu jadi satu-satunya di Jabar

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Provinsi Jawa Barat memproyeksikan penggunaan Asrama Haji Indramayu sebagai satu-satunya embarkasi ...