Tag: kemenpar

Indonesia sukses raih transaksi Rp3,8 miliar di pameran golf Singapura

Indonesia sukses membukukan transaksi hingga lebih dari Rp3,8 miliar dalam empat hari promosi wisata pada ajang SPH Golf Travel Fair pada 22-24 Maret ...

Kemenpar gencar promosikan pariwisata NTT

Kementerian Pariwisata gencar mempromosikan potensi pariwisata di Provinsi Nusa Tenggara Timur untuk menarik lebih banyak wisatawan ke daerah itu, ...

Menpar dorong perusahaan digital pariwisata sebagai sektor unggulan

Menteri Pariwisata Arief Yahya di Jakarta, Selasa, mendorong terbentuknya perusahaan digital yang bergerak di bidang pariwisata sebagai sektor ...

Menpar dukung pembangunan bandara internasional di Sabang

Menteri Pariwisata RI, Arief Yahya mengaku siap memfasilitasi dan akan mendukung pembangunan Bandar Udara Internasional di Kota Sabang, Provinsi ...

Sejumlah langkah diusulkan untuk kembangkan wisata golf

Sejumlah langkah nyata diusulkan untuk mengembangkan dan mewujudkan Indonesia sebagai destinasi wisata golf kelas dunia. Kepala Bidang ...

Plt Gubernur: Peluncuran COE Sarana Promosikan Aceh

Pelaksana Tugas Gubernur Aceh Nova Iriansyah menyatakan peluncuran kalender kegiatan atau Calendar of Event (COE) Aceh Tahun 2019 merupakan ...

Terminal 2F Bandara Soetta jadi terminal Low Cost Carrier

PT Angkasa Pura II (Persero) tengah mempersiapkan Terminal 2F di BandaraInternasional  Soekarno Hatta menjadi terminal low cost carrier (LCC) ...

Kemenpar luncurkan website Seleksi Bersama Masuk PTN Pariwisata

Kementerian Pariwisata (Kemenpar) secara resmi meluncurkan website pendaftaran Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri Pariwisata (SBM-PTNP) di ...

Kemenpar gandeng 132 mitra co-branding hadapi persaingan pariwisata

Kementerian Pariwisata (Kemenpar) menggandeng 132 mitra co-branding dalam mencapai target pengunjung 20 juta wisatawan mancanegara pada 2019 ...

Festival kuliner Nusantara di Beijing promosikan 10 destinasi

Festival kuliner khas Nusantara yang digelar di salah satu hotel berbintang di Beijing, China, turut menjadi ajang promosi 10 obyek wisata di ...

Gaet turis, Indonesia promosikan wisata golf pada pameran di Singapura

Indonesia mempromosikan wisata golf di berbagai destinasi Tanah Air dalam ajang pameran golf terbesar di Singapura yakni Singapore Press Holdings ...

Disiapkan aturannya, wisata halal ditargetkan meningkat 20-30 persen

Kementerian Pariwisata (Kemenpar) menargetkan perkembangan wisata halal pada sektor perhotelan maupun restoran meningkat sekitar 20 hingga 30 persen ...

Visit Heart of Borneo jadi momentum kebangkitan pariwisata Kalimantan

Ajang Visit the Heart of Borneo (HoB) yang diinisiasi oleh tiga negara yakni Indonesia, Malaysia, dan Brunei Darussalam diharapkan dapat menjadi ...

Menunggu totalitas Pemerintah dalam mengembangkan ekonomi digital di Nusantara

Penyanyi grup musik U2, Bono, pernah mengatakan bahwa era digital secara pribadi membuatnya bergairah karena dapat "closed the gap between ...

Potensi wisata Banyuwangi tampil di Bandara Kuala Lumpur

Kementerian Pariwisata bersinergi dengan Pemkab Banyuwangi dan Citilink  mempromosikan Banyuwangi melalui kegiatan Banyuwangi Cultural Week 20 ...