Tag: kemanusiaan

PBB: Kemarahan pengaruhi 96 persen warga Gaza sebabkan kekacauan

Perwakilan Dana Kependudukan PBB (UNFPA) untuk Palestina Nestor Owomuhangi pada Kamis mengatakan meningkatnya kemarahan warga di Jalur Gaza ...

Wapres di KTT Laos desak negara Asia Timur akui keberadaan Palestina

Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin dalam Konferensi Tingkat Tinggi Ke-19 Asia Timur (19th East Asia Summit) pada rangkaian KTT Ke-45 ASEAN di ...

Israel klaim tewaskan pemimpin Jihad Islam Palestina

Militer Israel (IDF) pada Jumat mengatakan pihaknya telah membunuh pemimpin Gerakan Jihad Islam Palestina, Muhammad Abdullah dalam serangan udara di ...

Malaysia desak AS pastikan Resolusi 2735 dipatuhi Israel 

Malaysia mendesak Amerika Serikat (AS) untuk menggunakan pengaruhnya guna memastikan Resolusi 2735 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) ...

Imam Besar Masjid Nabawi ungkap perasaan rindu ingin datangi Indonesia

Imam Besar Masjid Nabawi Syekh Ahmad bin Ali Al-Hudhaify mengungkapkan perasaannya bahwa dirinya rindu ingin datang dan berkunjung langsung ke ...

Menlu RI serukan urgensi penguatan multilateralisme di KTT ASEAN-AS

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mengangkat urgensi memperkuat multilateralisme untuk memastikan perdamaian dan stabilitas global dalam ...

PBB sesalkan tindakan Israel yang targetkan jurnalis di Gaza utara

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengecam tindakan Israel yang menargetkan jurnalis di Jalur Gaza utara dan menekankan jumlah jurnalis yang terbunuh ...

Menlu: RI tak gentar hadapi teror Israel di markas UNIFIL Lebanon

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi memastikan Indonesia tidak akan gentar dengan upaya teror tentara Israel melalui serangan terhadap properti dan ...

PBB desak Israel setop pemboman Lebanon dan tarik pasukan darat

Kepala Urusan Politik PBB, Rosemary DiCarlo, pada Kamis (10/10) memperingatkan situasi "mengkhawatirkan" di Lebanon, seraya mendesak Israel ...

PINKAN Indonesia luncurkan buku bertemakan Kolintang

Persatuan Insan Kolintang Nasional (PINKAN) Indonesia secara resmi meluncurkan buku “Kolintang The Sound of Heaven” karya dari Luddy ...

UNICEF: Putaran kedua vaksinasi polio di Gaza akan dimulai 14 Oktober

Dana Anak-anak Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNICEF) pada Kamis mengumumkan pelaksanaan putaran kedua vaksinasi polio di Jalur Gaza, dengan sekitar ...

Komisi Penyelidikan PBB: Israel lakukan kejahatan kemanusiaan di Gaza

Israel telah melakukan kejahatan terhadap kemanusiaan dalam aksinya di Jalur Gaza, menurut Komisi Penyelidikan Independen Internasional PBB untuk ...

Lebanon: komunikasi diplomatik diintensifkan demi gencatan senjata

Perdana Menteri sementara Lebanon Najib Mikati mengatakan komunikasi diplomatik makin ditingkatkan menjelang sesi Dewan Keamanan PBB pada Kamis untuk ...

Nadia Tjoa tunjukkan kepedulian atas pendidikan dan pengungsi

2nd Runner Up Miss Universe Indonesia 2024 Nadia Tjoa tidak hanya dikenal sebagai sosok yang sukses di dunia modeling, tetapi juga aktif dalam ...

Kisah diaspora Palestina yang kehilangan 117 kerabatnya di Gaza

Bagi Adel Abu Lebdeh, langit seperti runtuh ketika mengetahui bahwa 117 kerabatnya tewas dalam serangan-serangan udara Israel di ...