Tag: kelola sampah

Anggota DPD dorong desa di Bali contoh penanganan sampah Desa Punggul

Anggota Dewan Perwakilan Daerah RI Made Mangku Pastika mendorong desa-desa di Provinsi Bali dapat mencontoh pola penanganan dan pengelolaan sampah ...

KLHK: Pengelolaan sampah salah satu komponen penting Kampung Iklim

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyatakan, Pengelolaan sampah menjadi salah satu komponen penting dalam Program Kampung Iklim ...

KLHK : Bank sampah bisa mendukung kampung iklim turunkan emisi GRK

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mendorong bank sampah dapat mendukung Program Kampung Iklim (Proklim) dengan mengurangi sampah yang ...

KEHATI sebut ekonomi sirkular bisa jadi strategi nasional atasi sampah

Yayasan Keanekaragaman Hayati Indonesia (KEHATI) mengatakan pemahaman soal ekonomi sirkular yang semakin banyak menyentuh elemen masyarakat dan ...

PKT komitmen atasi persoalan sampah pada HPSN 2022

PT Pupuk Kalimantan Timur (PKT) berkomitmen mengatasi persoalan sampah terhadap lingkungan pada peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) ...

Penanaman pohon tandai peringatan Hari Peduli Sampah di Cilacap

Pemerintah Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, bersama PT Solusi Bangun Indonesia Tbk Pabrik Cilacap melakukan penanaman berbagai jenis pohon untuk ...

Kilas NusAntara Sore

ANTARA - Presiden Joko Widodo melantik Andi Widjajanto sebagai Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) dan Arief Prasetyo Adi sebagai Kepala ...

KLHK perluas pendampingan kelola sampah di 3.270 Kampung Iklim

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) akan memperluas pendampingan terkait pengelolaan sampah, perubahan iklim dan perhutanan sosial di ...

Pemerintah tetapkan strategi pengurangan sampah pada HPSN 2022

ANTARA - Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) dalam 5 tahun terakhir telah berhasil menjadi momentum dalam membangun kesadaran publik, terhadap ...

DKI terima BMN percontohan PLTSa berkapasitas 700 KW

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menerima Barang Milik Negara (BMN) dari Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) berupa proyek percontohan ...

KLHK: Pengelolaan sampah berperan turunkan emisi GRK

Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Alue Dohong mengingatkan bahwa pengelolaan sampah ikut berperan dalam upaya menurunkan emisi gas ...

DKI targetkan olah 2.000 ton sampah jadi bahan bakar 750 ton per hari

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menargetkan dapat mengolah sekitar 2.000 ton sampah menjadi sekitar 750 ton bahan bakar alternatif ...

Anies ingin ada gerakan sadar kelola sampah

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menginginkan adanya gerakan menumbuhkan kesadaran masyarakat mengelola sampah, baik dilakukan dari diri sendiri ...

Jakarta Sadar Sampah dan DLH DKI gelorakan "Operasi Semut" di JIS

Komunitas Jakarta Sadar Sampah dan PT Jakarta Konsultindo (Jakkon) berkolaborasi dengan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta menggelorakan ...

Pelajar sekolah di Sabang olah sampah organik jadi pupuk

Pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 2 Sabang mengolah sampah organik menjadi pupuk kompos dalam upaya menciptakan lingkungan sekolah yang ...