Tag: kekerasan terhadap guru

LPAI Pekanbaru terima 15 laporan kekerasan oknum guru SMP

Lembaga Perlindungan Anak Indonesia (LPAI) Pekanbaru menerima 15 laporan dugaan kekerasan yang dilakukan oknum guru kepada pelajar SMP Negeri 04 ...

Korban kekerasan seksual guru JIS kritisi penegakan hukum di Indonesia

Ibu dari korban kekerasan seksual di Jakarta Internasional School (JIS), Theresia Pipit Widowati mengkritisi sistem penegakan hukum Indonesia. Hal ...

Seorang guru di Indramayu dianiaya wartawan gadungan

Seorang guru SMPN 2 Lelea, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, mengalami luka memar dan robek di bagian hidung setelah dianiaya wartawan gadungan pada ...

FKIP UMM gelar kompetisi vlog nasional

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) menggelar kompetisi video blog (VLOG) tingkat nasional untuk ...

Pakar dari Inggris sebut penanganan konflik di Indonesia kian baik

Pakar hubungan internasional asal Inggris Prof Dr Timo Kivamaki mengatakan, pencegahan dan cara penyelesaian konflik di Indonesia termasuk ...

Hamdi Muluk: pendidikan dasar harus dibenahi

Guru Besar Psikologi Universitas Indonesia Profesor Hamdi Muluk mengatakan pendidikan dasar di Indonesia harus dibenahi dengan menempatkan ...

Krisis identitas penyebab maraknya kasus kekerasan terhadap guru

Krisis identitas jadi alasan akhir-akhir ini banyak kasus kekerasan terhadap guru yang dilakukan oleh para siswa, kata Staf Ahli Menteri Bidang ...

Puluhan guru laporkan pemukulan guru di Kupang

Puluhan guru SMA Negeri IV Penfui, Kota Kupang mendatangi Kantor Polsek Kelapa Lima untuk melaporkan kasus pemukulan yang dilakukan oleh seorang ...

Kasus kekerasan guru terhadap murid

Kepala sekolah SMK Kesatrian Purwokerto, Agung Budiono (kanan), menemui pendemo dan perwakilan orang tua murid korban kekerasan oknum guru di di SMK ...

117 anak di Jatim jadi korban kekerasan seksual di dua bulan pertama 2018

Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) dikejutkan dengan data kasus kekerasan seksual yang dilakukan terhadap anak dari Kepolisian Daerah Jawa ...

Pemerintah diminta bentuk Komisi Perlindungan Guru

Kekerasan terhadap guru masih terjadi, meski sudah diterbitkan undang-undang perlindungan guru.  Untuk itu persatuan guru Nahdlatul Ulama, meminta ...

Wapres diundang buka Kongres-Rakernas II Pergunu

Wakil Presiden Jusuf Kalla menerima pengurus Pimpinan Pusat Persatuan Guru Nahdlatul Ulama (PP Pergunu) di Kantor Wapres Jakarta, Selasa. Dalam ...

Ribuan demo tuntut pembunuh guru SMA di Sampang dihukum maksimal

Ribuan guru, mahasiswa dan aktivis Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (Kahmi) se-Madura, Jawa Timur, Kamis pagi, menggelar aksi damai ke ...

Khofifah sesalkan siswa pukul guru di Sampang

Ketua Umum Pimpinan Pusat Muslimat NU Khofifah Indar Parawansa menyesalkan tragedi meninggalnya seorang guru SMA Negeri 1 Torjun, Sampang, Madura, ...

Kominfo segera tutup game "Pukul Guru Anda"

Kementerian Komunikasi dan Informatika segera menindaklanjuti keluhan warganet terhadap sebuah game bernama "Pukul Guru Anda" yang dinilai ...