Tag: kekebalan komunal

Wapres: Kerja pers harus berjalan di tengah pandemi

Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin mengatakan kerja pers harus tetap berjalan di tengah kondisi pandemi COVID-19 dengan menerapkan protokol ...

Vaksinasi keliling TNI Polri menyasar daerah pinggiran Jakarta

Kepolisian Republik Indonesia (Polri) dan Tentara Nasional Indonesia (TNI) melaksanakan vaksinasi keliling menyasar warga pinggiran Provinsi DKI ...

Kapolri salurkan bansos ke wilayah pinggiran Jakarta

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyalurkan bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat terdampak pandemi COVID-19 yang tinggal di daerah ...

Polri siapkan lima rencana aksi Operasi Aman Nusa II saat PPKM Level 4

Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menyiapkan lima rencana aksi dalam Operasi Aman Nusa II Lanjutan yang masih di gelar hingga 2 Agustus 2021 pada ...

Sumsel kehabisan vaksin COVID-19, vaksinasi ditunda sementara

Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) kehabisan stok vaksin COVID-19 selama sepekan terakhir sehingga beberapa fasilitas kesehatan terpaksa menghentikan ...

Hasto apresiasi DPC PDIP Jakpus-ABJ gelar vaksinasi "door to door"

Sekretaris Jenderal (sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto mengapresiasi gerakan DPC PDIP Jakarta Pusat bersama DPP Arus Bawah Jokowi (ABJ) yang menggelar ...

Gubernur: Cakupan vaksinasi COVID-19 Jawa Timur tertinggi se-Indonesia

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyatakan bahwa cakupan program vaksinasi COVID-19 di Jawa Timur paling tinggi jika dibandingkan dengan ...

Riau butuh tambahan vaksin COVID-19

Jubir Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Riau, dr Indra Yovi mengatakan pemerintah setempat masih membutuhkan tambahan vaksin COVID-19 guna ...

Kapolri ajak elemen masyarakat sosialisasikan prokes dan vaksinasi

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo mengajak seluruh elemen masyarakat mulai dari mahasiswa, aktivis, organisasi kemasyarakatan pemuda (OKP) ...

Sandiaga apresiasi pelaku usaha kreatif buat video "Yuk Vaksin"

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengapresiasi upaya pelaku usaha ekonomi kreatif yang mengajak ...

Kota Semarang akan sediakan pelayanan vaksinasi COVID-19 di kelurahan

Pemerintah Kota Semarang di Provinsi Jawa Tengah akan menyediakan tempat pelayanan vaksinasi COVID-19 di tingkat kelurahan guna mempercepat upaya ...

Sandiaga apresiasi video pelaku ekonomi kreatif tentang ajakan vaksin

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengapresiasi video ajakan vaksin pada masyarakat yang dibuat oleh pelaku ekonomi ...

Penyintas COVID-19 masih bisa kembali tertular, apa sebabnya?

Beberapa waktu belakangan ini, jumlah peningkatan kasus positif COVID-19 di Indonesia mengalami peningkatan yang signifikan, sejalan dengan adanya ...

Perlukah memberikan dosis ketiga untuk masyarakat umum?

Pemerintah Indonesia resmi melaksanakan pemberian vaksin booster dosis ketiga bagi para tenaga kesehatan (nakes), menyusul tingginya lonjakan kasus ...

Melihat peluang pencapaian syarat relaksasi PPKM

Presiden RI Joko Widodo mengumumkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) akan dibuka bertahap. Namun, dengan syarat jika tren kasus ...