Tag: kejuaraan pencak silat

IPSI - Dispora dampingi latihan dua atlet silat jelang tampil di Abu Dhabi

Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kota Tangerang bersama Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) memberikan pendampingan latihan kepada dua pesilat ...

Menpora perkuat dukungan agar pencak silat tampil pada Olimpiade 

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo memperkuat dukungan bagi Pengurus Besar Ikatan Pencak Silat Indonesia (PB IPSI) agar membawa olahraga ...

Menpora sebut pemerintahan Presiden Prabowo momen emas pencak silat

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo menyebut masa pemerintahan Presiden Prabowo Subianto adalah momen emas cabang olahraga pencak silat di ...

Pesilat asal Bangka raih medali emas di Uzbekistan

Pesilat asal Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Atika Putriani sukses meraih medali emas di ajang 8th Asian Pencak Silat ...

Jawa Barat juara umum pencak silat untuk ketiga kalinya

Jawa Barat menjadi juara umum cabang olahraga pencak silat PON Aceh-Sumatera Utara 2024 setelah mengumpulkan lima medali emas, lima perak, dan tiga ...

Sebanyak 264 atlet pencak silat bersaing rebut 22 emas PON Aceh-Sumut

Sebanyak 264 atlet pencak silat dari 32 provinsi di tanah air bersaing merebut 22 medali emas pada kompetisi cabang pencak silat PON Aceh-Sumut 2024 ...

Ribuan pesilat PSHT "long march" dari Monas hingga Bundaran HI

Sekitar 2.000 pendekar silat dari Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) se-Jabodetabek jalan kaki cukup jauh (long march) dari Monas menuju ...

Dubes RI Abu Dhabi dorong persatuan dan peran aktif WNI

Duta Besar Republik Indonesia  untuk Uni Emirat Arab Husin Bagis mendorong persatuan dan peran aktif warga negara Indonesia sebagai duta bangsa ...

Seribu lebih atlet ikuti Kejuaraan Pencak Silat Wali Kota Cup Jaktim

Sebanyak 1.565 atlet mengikuti Kejuaraan Pencak Silat untuk memperebutkan Piala Wali Kota Cup Jakarta Timur ke-3 di Gelanggang Olahraga (GOR) ...

KBRI: Kemenangan Kazakshtan tandai pengembangan bela diri Indonesia

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Astana, Kazakhstan, mengatakan keberhasilan para atlet Kazakhstan memenangkan Kejuaraan Pencak Silat ...

Menpora bahas peluang investasi infrastruktur olahraga dengan UEA

Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo membahas peluang investasi pembangunan infrastruktur olahraga dengan perwakilan pemerintah Uni Emirat Arab ...

UEA dan Indonesia kolaborasi dukung pengembangan pencak silat

Pemerintah Indonesia bersama Uni Emirat Arab (UEA) sepakat berkolaborasi untuk mengembangkan olahraga bela diri pencak silat agar semakin mendunia ...

Menpora dukung IPSI bawa pencak silat dipertandingkan di Olimpiade

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora) Dito Ariotedjo mendukung langkah Pengurus Besar Ikatan Pencak Silat Indonesia (PB IPSI) ...

331 atlet berkompetisi di Kejuaraan Pencak Silat Gubernur Cup Kalteng

ANTARA - Sebanyak 331 pendekar dari ratusan perguruan  silat yang tersebar di kabupaten/kota di  Kalimantan Tengah berkompetisi di ...

Gubernur Cup Pencak Silat se-Kalteng ajang seleksi ke pentas nasional

Penyelenggaraan Gubernur Cup Kejuaraan Pencak Silat se-Kalimantan Tengah (Kalteng) sekaligus menjadi ajang seleksi atlet menuju pentas nasional, di ...