Tag: kejati kepri

Jaksa Agung minta jajaran beri efek jera pelaku kejahatan laut Kepri

Jaksa Agung ST Burhanuddin meminta jajaran kejaksaan di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) memberikan efek jera kepada para pelaku tindak pidana ...

Damkar Natuna Kepri relokasi seekor buaya demi keselamatan warga

Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Natuna merelokasi seekor buaya dari Kecamatan Pulau Laut ke kawasan hutan lindung Setengar Bunguran ...

Dua anggota DPRD Kepri jadi tahanan kota kasus korupsi

Dua anggota DPRD Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) periode 2019-2024 Hadi Chandra dan Ilyas Sabli jadi tahanan kota dalam kasus korupsi tunjangan ...

Kanwil DJP Kepri menyelesaikan penyidikan satu tersangka pidana pajak

Kanwil Direktorat Jenderal Pajak Kepulauan Riau (DJP Kepri) telah menyelesaikan penyidikan terhadap satu tersangka tindak pidana perpajakan ...

MV Lintas Kepri kembali beroperasi setelah terkendala solar subsidi

Kapal MV Lintas Kepri tujuan Tanjungpinang-Lingga di Pelabuhan Sri Bintan Pura Tanjungpinang, Kepulauan Riau (Kepri) kembali beroperasi setelah ...

Manajemen BUMD Pembangunan Kepri persilahkan BPK audit investigasi

Manajemen PT Pembangunan Kepri (BUMD Pemprov Kepri)  mempersilakan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) melakukan audit investigasi perusahaan sesuai ...

Samsat Batam Centre sabet penghargaan nasional lagi

Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Samsat Batam Centre, Kota Batam kembali meraih penghargaan sebagai unit penyelenggara pelayanan publik kategori ...

Panitia Hak Angket Tanjungpinang serahkan rekomendasi ke penegak hukum

Panitia Hak Angket Tunjangan Tambahan Penghasilan Pegawai (TTPP) Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau, menyerahkan rekomendasi hasil penyelidikan ...

Kelompok Sadar Wisata Bajaka apresiasi pengetatan pengawasan hutan

Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Bajaka mengapresiasi Polisi Kehutanan Provinsi Kepulauan Riau yang sudah melakukan pengetatan pengawasan hutan ...

Mengurai benang kusut perseteruan politik di Kota Gurindam

Konflik politik antara Wali Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau, Rahma dengan sebagian besar anggota legislatif dalam dua pekan terakhir ...

DPRD Tanjungpinang gunakan hak angket terkait tunjangan tambahan PNS

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau melanjutkan penggunaan hak angket setelah sempat mengajukan hak interpelasi terkait ...

KLHK hentikan aktivitas tambang bauksit ilegal di Pulau Singkep

Tim Direktorat Jenderal Penegakkan Hukum Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan menghentikan aktivitas penambangan bauksit ilegal yang diduga ...

KPK panggil anggota DPRD Kepri kasus korupsi barang kena cukai Bintan

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil anggota DPRD Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) Bobby Jayanto untuk keperluan pemeriksaan sebagai ...

Kajati Kepri pastikan tidak tebang pilih atas pelanggaran jaksa

Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Kepulauan Riau (Kepri) Hari Setiyono memastikan tidak ada tebang pilih dalam penegakan hukum khususnya terhadap ...

Kejati Kepri ajukan pencekalan seorang pengusaha di Kabupaten Bintan

Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepulauan Riau mengajukan surat pencekalan ke luar negeri terhadap seorang pengusaha Kabupaten Bintan Ferdy Yohanes ke ...