Tag: kejaksaan tinggi riau

Kejagung serah terima barang rampasan negara senilai Rp127,8 miliar

Kejaksaan Agung melakukan serah terima barang rampasan negara yang telah mendapat persetujuan Menteri Keuangan untuk Penetapan Status Penggunaan ...

Sebanyak 994 pegawai kejaksaan jalani rapid test

ANTARA - Kejaksaan Tinggi Riau mengadakan rapid test COVID-19 bagi pegawai kejaksaan dari 9 Kabupaten-kota, Senin (11/5). Penyelenggaraan uji cepat ...

Kejaksaan terima 11 SPDP pelanggar PSBB Pekanbaru

Kejaksaan Negeri (Kejari) Pekanbaru, Riau menyatakan telah menerima 11 surat pemberitahuan dimulainya penyidikan (SPDP) terkait pelanggaran ...

Kejati Riau kawal realokasi anggaran COVID hingga Rp1 triliun

Kejaksaan Tinggi Riau menyatakan siap mengawal dan memberikan pendampingan dalam penggunaan realokasi APBD untuk penanganan COVID-19 di Bumi Lancang ...

Kejaksaan Pekanbaru terima pelimpahan berkas perkara secara virtual

Kejaksaan Negeri Pekanbaru saat ini menerima pelimpahan sejumlah perkara pidana dari kepolisian secara virtual sebagai upaya menekan penyebaran ...

Ratusan jaksa di Riau divaksin influenza cegah corona

Ratusan jaksa dan pegawai Kejaksaan Tinggi Riau mendapat suntik vaksinasi influenza sebagai bagian dari upaya mencegah penyebaran virus corona atau ...

Kejati Riau kirim jaksa terbaik perkuat KPK

Kejaksaan Tinggi Provinsi Riau mengirim seorang jaksa terbaiknya untuk memperkuat lembaga anti rasuah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di bidang ...

Plt Bupati Bengkalis tiga kali absen panggilan polisi

Pelaksana Tugas Bupati Bengkalis Muhammad yang menyandang status tersangka tindak pidana korupsi pipa transmisi PDAM senilai Rp3,4 miliar, kembali ...

Warga Bengkalis demo ke Polda Riau tuntut proses hukum Plt Bupati

Seribuan warga yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Bengkalis melakukan demonstrasi di Gedung Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Riau ...

Kejaksaan Negeri Kuansing luncurkan program Jaksa Peduli Satwa

Kejaksaan Negeri Kuantan Singingi (Kuansing), Provinsi Riau, meluncurkan program "Jaksa Peduli Satwa" yaitu program kolaborasi antara ...

Tersangka kasus pembunuhan harimau dilimpahkan ke kejaksaan Pelalawan

Penyidik dari Balai Pengamanan dan Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan Seksi Wilayah II Sumatera melimpahkan tiga tersangka kasus ...

Gubernur Riau terbitkan surat himbauan antisipasi karhutla

Gubernur Riau Syamsuar menerbitkan surat himbauan Nomor 01/Peng/2020 tentang antisipasi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) tahun ...

Hukum kemarin, perkembangan kasus Novel hingga Jiwasraya

Terdapat beberapa berita hukum kemarin (Senin, 6/1) yang menjadi perhatian pembaca dan masih menarik untuk dibaca, mulai perkembangan penyidikan ...

11 perusahaan besar di Riau teken surat pernyataan tidak bakar lahan

Sebanyak 11 perusahaan besar di bidang industri kehutanan dan kelapa sawit menandatangani surat pernyataan untuk tidak membakar lahan untuk mencegah ...

Buronan korupsi tiket Garuda Indonesia ditangkap di Pekanbaru

Kejaksaan Tinggi Riau dan Kejaksaan Tinggi Bali menangkap Tutin Apriyani di Kota Pekanbaru yang merupakan terpidana satu tahun penjara kasus korupsi ...