Tag: kejaksaan ri

Jaksa Agung ganti Kajati Sumbar Amran

Jaksa Agung ST Burhanuddin mengganti Amran dari jabatannya sebagai Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat (Sumbar) melalui Keputusan Nomor: 172 Tahun ...

Kejaksaan beri pendampingan hukum jaksa Pinangki Sirna Malasari

Kejaksaan Republik Indonesia tetap memberikan pendampingan hukum terhadap Jaksa Pinangki Sirna Malasari (PSM) yang terjerat dalam kasus korupsi ...

Kemarin, Pinangki jadi tersangka hingga polemik pedoman Jaksa Agung

Penyidik pada Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung menetapkan Jaksa Pinangki Sirna Malasari ...

Jaksa Agung perintahkan Jampidum kawal Peraturan Kejaksaan 15/2020

Jaksa Agung RI Burhanuddin memerintahkan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum Fadil Zuhmana untuk mengawal ketentuan yang diatur dalam Peraturan ...

Nawawi Pomolango sambut baik dicabutnya pedoman pemeriksaan jaksa

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nawawi Pomolango menyambut baik langkah Jaksa Agung ST Burhanuddin yang telah mencabut Pedoman ...

Jaksa Agung lantik Jampidum dan sejumlah eselon I

Jaksa Agung ST Burhanuddin melantik dan mengambil sumpah jabatan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum dan beberapa pejabat eselon I di Gedung ...

Pedoman pemeriksaan jaksa dicabut

Pedoman Nomor 7 Tahun 2020 tentang Pemberian Izin Jaksa Agung atas Pemanggilan, Pemeriksaan, Penggeledahan, Penangkapan dan Penahanan terhadap Jaksa ...

Fadil Zumhana diangkat jadi JAM Pidum

Sejumlah pejabat eselon I di lingkungan Kejaksaan Agung RI dimutasi atau dirotasi, salah satunya Staf Ahli Jaksa Agung Bidang Perdata dan Tata Usaha ...

Apresiasi Kejagung raih WTP, Gus Jazil: Selesaikan kasus Djoko Tjandra

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Jazilul Fawaid mengapresiasi atas diraihnya predikat wajar tanpa pengecualian (WTP) laporan ...

BNI-Kejaksaan Agung teken enam kerja sama penguatan kapasitas

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk dan Kejaksaan Agung menandatangani enam perjanjian kerja sama penguatan kapasitas kedua lembaga untuk ...

Kemarin, Kejaksaan peroleh WTP hingga pengusaha dukung Omnibus Law

Lima berita politik yang yang masih menarik pada Kamis (23/7) untuk dibaca hari ini, mulai dari Kejaksaan RI peroleh opini WTP dari BPK hingga ...

Kemenkumham raih Opini WTP Dari BPK untuk kelima kalinya

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) untuk kelima ...

Kejaksaan RI peroleh opini WTP dari BPK

Kejaksaan RI kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan keuangan Kejaksaan Republik Indonesia Tahun 2019 dari Badan Pemeriksa ...

Kemarin, gugatan Kivlan Zein ditolak hingga 11 eks DPRD Sumut ditahan

Wakil Presiden Ma'ruf Amin berharap Kejaksaan RI makin profesional dan adil dalam mengawal proses hukum di Indonesia, khususnya pada peringatan ...

Firli Bahuri: Kejagung bantu tugas berantas korupsi sejak KPK berdiri

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri mengatakan Kejaksaan Agung (Kejagung) RI telah membantu tugas dalam upaya memberantas korupsi ...