Tag: kejaksaan agung

Kejati serahkan enam tersangka kasus korupsi dana pensiun PT BA

Kejaksaan Tinggi (Kejati) DKI Jakarta menyerahkan enam tersangka beserta barang bukti kasus dugaan korupsi dana pensiun PT Bukit Asam Tbk (PTBA) ...

Kejari Jaksel limpahkan berkas perkara Helena Lim ke PN Jakpus

Kejaksaan Negeri(Kejari) Jakarta Selatan (Jaksel) melimpahkan berkas perkara tersangka kasus dugaan korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah di ...

Eks Plt Kadis ESDM Babel ditetapkan sebagai tersangka baru kasus timah

Penyidik Jampidsus Kejaksaan Agung menetapkan mantan Plt Kepala Dinas ESDM Provinsi Bangka Belitung berinisial SPT sebagai tersangka baru dalam kasus ...

Harvey Moeis jalani sidang dakwaan perdana pada Rabu besok

Tersangka kasus dugaan korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan PT Timah Tbk periode 2015–2022 ...

Kajari Samarinda tahan buronan Kejagung kasus pengadaan tanah

Kejaksaan Negeri(Kejari) Samarinda, Kalimantan Timur, menahan seorang buronan Kejaksaan Agung (Kejagung) RI dengan inisial TDH (69) yang sebelumnya ...

Berita terpopuler, Indonesia harus waspada dampak gempa Megathrust Jepang hingga Prabowo lanjutkan pembangunan IKN

Sejumlah berita unggulan Selasa yang menarik untuk disimak, RI harus waspada dampak gempa Megathrust Jepang hingga Prabowo lanjutkan pembangunan ...

Hukum kemarin, sidang Gazalba Saleh hingga Kejagung soal Airlangga

Beragam peristiwa hukum kemarin, Senin (12/8), telah kami rangkum agar dapat dibaca kembali oleh Anda, mulai dari perkembangan persidangan Hakim ...

Kejagung periksa eks Dirut Jasamarga terkait kasus korupsi Tol MBZ

Penyidik Jampidsus Kejaksaan Agung memeriksa mantan Dirut Jasa Marga sebagai saksi dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi pekerjaan pembangunan Tol ...

Jaksa Agung mutasi pejabat, Dirdik Jampidsus jadi Kajati Lampung

Jaksa Agung ST Burhanuddin memutasi sejumlah pejabat di Korps Adhyaksa, salah satunya adalah Direktur Penyidikan (Dirdik) pada Jaksa Agung Muda ...

Kejagung bantah Airlangga akan dipanggil terkait kasus CPO

Kejaksaan Agung(Kejagung) membantah kabar adanya pemanggilan terhadap Menko Perekonomian Airlangga Hartarto untuk diperiksa terkait kasus perizinan ...

Kejagung ungkap nama 10 jaksa dipanggil kembali dari KPK

Kejaksaan Agung mengungkapkan 10 nama jaksa senior yang dipanggil kembali oleh lembaga penegak hukum itu dari tugasnya di Komisi Pemberantasan ...

Hukum sepekan, kasus Afif sampai Ronald Tannur

Berbagai berita hukum sepekan (5–11 Agustus 2024) menjadi sorotan mulai dari kasus Afif Maulana di Kota Padang, Sumatera Barat, sampai protes ...

Rakernas Peradi SAI bawa agenda pengenalan kecerdasan buatan 

Rapat Kerja Nasional ke-V Persatuan Advokad Indonesia (Peradi) Suara Advokad Indonesia (SAI) di Kota Surabaya, Jawa Timur membawa agenda pengenalan ...

Kabadiklat Kejaksaan Rudi Margono rangkap jabat Plt Kajati DKI

Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta mengatakan Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan (Kabadiklat) Kejaksaan RI Rudi Margono untuk sementara menjabat sebagai ...

YLKI minta warga waspadai produk makanan dan minuman ilegal asal China

Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) meminta masyarakat untuk mewaspadai produk makanan dan minuman ilegal asal China yang dinilai dapat ...