Tag: kedaulatan

Menlu China bahas kondisi Timur Tengah dengan Menlu Yordania dan Mesir

Menteri Luar Negeri (Menlu) China Wang Yi berbicara melalui sambungan telepon dengan Wakil Perdana Menteri sekaligus Menlu Yordania Ayman Safadi ...

Iran gunakan hak membela diri secara sah untuk lawan agresi Israel

Penjabat Menteri Luar Negeri Iran Ali Bagheri Kani mengatakan bahwa Teheran akan menggunakan haknya untuk membela diri secara sah guna melawan agresi ...

OKI menyatakan Israel bertanggung jawab atas pembunuhan Haniyeh

Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) menyatakan Israel sepenuhnya bertanggung jawab atas pembunuhan Kepala Biro Politik Hamas Ismail Haniyeh serta ...

Wang Yi: Pembunuhan pemimpin Hamas Ismail Haniyeh langgar Piagam PBB

Menteri Luar Negeri China Wang Yi mengutuk pembunuhan pemimpin Hamas, Ismail Haniyeh, dengan mengatakan insiden itu telah melanggar norma-norma dasar ...

Lanud Jayapura bangun monumen tampilkan peran strategis TNI AU Papua

Pangkalan TNI Angkatan Udara (Lanud) Silas Papare Jayapura membangun monumen bakti guna menampilkan peran strategis TNI AU di Papua Danlanud Silas ...

Kapolda Maluku bersama KSAU perkuat sinergitas jaga stabilitas

Kepolisian Daerah (Polda) Provinsi Maluku bersama Kepala Staf TNI Angkatan Udara (KSAU) memperkuat sinergisitas dan soliditas untuk menjaga ...

Jurnalis Kemkominfo berbagi jurnalisme warga kepada anak muda Papua

Sejumlah jurnalis rombongan Kunjungan Jurnalis 2024 yang diinisiasi Dirjen Informasi Kebijakan Publik Kemkominfo berbagi ilmu pengetahuan dan ...

Puan tekankan sosialisasi pangan lokal turunkan kasus diabetes anak

Ketua DPR RI Puan Maharani menekankan pentingnya sosialisasi dan konsumsi bahan pangan pertanian lokal guna menurunkan angka diabetes pada anak yang ...

Menlu Malaysia bawa delegasi ke pertemuan darurat OKI di Jeddah

Menteri Luar Negeri (Menlu) Malaysia Mohamad Hasan memimpin delegasi negaranya untuk menghadiri Pertemuan Darurat Komite Eksekutif Tingkat ...

300 murid hingga guru ikuti kegiatan Consulate Goes to CLC di Tawau

Sekitar 300 guru dan murid di Community Learning Center (CLC) Sungai Balung di Tawau, Sabah, Malaysia, mengikuti “Consulate Goes to CLC” ...

Pemkab Jayapura dukung pengambilan kerangka tentara Jepang era PD II

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jayapura, Papua mendukung pengambilan kerangka tentara Jepang yang meninggal dunia pada Perang Dunia (PD) II di wilayah ...

Armada Jaya fokus ke Papua, KSAL: Ada ancaman penyelundupan senjata

Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali mengungkap alasan wilayah utara Indonesia Timur menjadi fokus Latihan Armada Jaya ...

BI Maluku bawa Rp10,2 miliar layani penukaran rupiah di pulau terluar

Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Maluku membawa uang tunai Rp10,2 miliar guna melayani penukaran uang lewat Ekspedisi Rupiah Berdaulat (ERB) ...

PDIP usung Airin-Ade Sumardi di Pilkada Banten 2024

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) bakal mengusung pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur Airin Rachmi Diany dan Ade ...

PM Irak: Konflik di Timur Tengah bisa dicegah dengan hentikan Israel

Perdana Menteri Irak Mohammed Shia Al-Sudani mengatakan bahwa upaya mencegah eskalasi konflik di Timur Tengah sepenuhnya bergantung pada penghentian ...