Tag: keberangkatan jamaah haji

Bandara Internasional Minangkabau siap berangkatkan 6.329 calon haji

PT Angkasa Pura II Bandara Internasional Minangkabau (BIM) Sumatera Barat (Sumbar) menyatakan kesiapannya untuk memberangkatkan 6.329 calon haji yang ...

Jamaah calon haji Riau mulai masuk asrama 23 Mei

Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat  Setdaprov Riau, Zulkifli Syukur mengatakan jamaah calon haji asal provinsi itu mulai masuk asrama ...

1.984 calon jamaah haji Tangerang siap berangkat ke Tanah Suci

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tangerang, Banten, menyebutkan sebanyak 1.984 calon jamaah haji di wilayah itu siap ...

Kemenag terapkan layanan satu atap sambut kedatangan JCH

Kementerian Agama akan menerapkan layanan satu atap dalam menyambut kedatangan jamaah calon haji yang mulai masuk ke asrama haji pada 23 Mei ...

Kemenhub bahas teknis pemberangkatan dan kepulangan jamaah haji 2023

Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan bersama dengan kementerian/lembaga dan stakeholder penerbangan membahas teknis ...

AirNav: Jamaah haji embarkasi Lombok terbang langsung ke Mekah

AirNav Indonesia menyatakan penerbangan jamaah calon haji (JCH) 2023 embarkasi Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) terbang langsung menuju Tanah Suci ...

Kemenag: Calon jamaah haji tidak didampingi mahram lagi

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kakanwil Kemenag) Provinsi Riau Mahyudin mengatakan bahwa bagi calon haji yang berangkat menunaikan ibadah ...

Gubernur Herman Deru minta tambahkan ikan dalam menu peserta haji

ANTARA - Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru meminta Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) tahun 2023 untuk menambahkan ikan menjadi menu ...

Pemprov Kalbar siapkan keberangkatan 2.519 calon haji

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Barat (Kalbar) menyiapkan keberangkatan 2.519 calon haji dari seluruh wilayah provinsi setempat dengan ...

Riau dapat kuota tambahan 183 calon haji

Kepala Kanwil Kemenag Riau Dr H Mahyudin MA mengatakan Riau mendapat tambahan 183 orang calon haji sebagai bagian dari tambahan kuota secara nasional ...

Tahap pertama pembangunan asrama haji Banten di Kota Tangerang selesai

Pembangunan asrama haji tingkat Provinsi Banten yang berlokasi di Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang untuk tahap pertama sudah selesai, yakni tiga ...

Kemenag: 93 persen calon haji Sumatera Barat sudah lunasi Bipih

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) menyebutkan sebanyak 4.291 atau 93 persen calon haji di daerah itu sudah ...

Kakanwil Kemenag Sulsel hadiri manasik haji diberbagai daerah

Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama (Kemenag) Sulawesi Selatan Khaeroni berkeliling daerah menghadiri manasik haji yang diselenggarakan ...

Kemenag: Pelunasan biaya haji diperpanjang hingga 12 Mei

Direktur Layanan Haji Dalam Negeri Kementerian Agama Saiful Mujab mengatakan pelunasan biaya haji 1444 Hijriah/2023 Masehi diperpanjang hingga 12 Mei ...

Kemenag: Kuota haji Papua Barat dan Papua Barat Daya 723 orang

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Papua Barat mengatakan kuota haji reguler tahun 2023 yang telah dialokasikan untuk Papua Barat ...