Tag: kebebasan

Wakil Ketua Harian PKB sebut kasus pembubaran diskusi ganggu demokrasi

Wakil Ketua Harian PKB Mumtaza Rabbany alias Gus Najmi mengatakan bahwa kasus pembubaran forum diskusi yang dihadiri sejumlah tokoh nasional di ...

Dirjen HAM kecam tindakan pembubaran diskusi di Kemang

Direktur Jenderal Hak Asasi Manusia (HAM) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham), Dhahana Putra, mengecam tindakan pembubaran paksa forum ...

Polisi bekuk pelaku pembubaran paksa diskusi diaspora di Kemang

Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan bahwa Polri telah membekuk beberapa pelaku pembubaran paksa acara ...

Waketum MUI minta polisi adili pelaku perusakan diskusi di Kemang

Wakil Ketua Umum (Waketum) Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas meminta kepada pihak kepolisian untuk mengadili para pelaku perusakan pada acara ...

Dukung Palestina, ratusan serikat pekerja Spanyol gelar aksi mogok

Ratusan serikat pekerja dan lembaga swadaya masyarakat (LSM) di Spanyol pada Jumat (27/9) memulai aksi mogok kerja selama 24 jam sebagai protes ...

UIN Yogyakarta dan Kedubes Ukraina berkolaborasi gelar pameran seni

Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta berkolaborasi dengan Kedutaan Besar (Kedubes) Ukraina dan Kedubes Kanada menggelar Ukrainan ...

Presiden Ukraina bertemu Kongres AS bahas "Rencana Kemenangan"

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy, Kamis (26/9), bertemu anggota Kongres Amerika Serikat (AS) di Capitol Hill untuk membahas butir-butir ...

Harris: AS punya kepentingan strategis untuk mendukung Ukraina

Wakil Presiden Amerika Serikat Kamala Harris mengatakan pada Kamis bahwa Amerika akan terus mendukung Ukraina dalam perang melawan Rusia karena itu ...

Hamas sebut Israel langgar kebebasan pers secara terang-terangan

Seorang pejabat senior Hamas, Izzat al-Rishq mengatakan kejahatan Israel terhadap jurnalis Palestina adalah pelanggaran terang-terangan terhadap ...

Blinken tegaskan dukungan AS saat bertemu penasihat utama Bangladesh

Menteri Luar Negeri AS, Antony Blinken, pada Kamis (26/9) bertemu Muhammad Yunus, penasihat utama dan kepala pemerintahan sementara Bangladesh, di ...

Lirik lagu Dua Lipa "Houdini"

Dua Lipa merilis lagu "Houdini" pada 9 November 2023. Penulis lagunya adalah Dua Lipa, Caroline Ailin, Tobias Jesso Jr., Kevin Parker dan ...

Alasan mengapa Piala AFF tidak masuk dalam kalender FIFA

Piala AFF (ASEAN Football Federation) adalah turnamen sepak bola yang melibatkan negara-negara di kawasan Asia Tenggara. Meski memiliki popularitas ...

FKPT: Mendirikan lembaga pendidikan berbasis agama dijamin konstitusi

Kepala Bidang Agama Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Provinsi Lampung, K.H. Suparman Abdul Karim mengatakan bahwa mendirikan lembaga ...

Komnas: Wujudkan kampanye damai, informatif, dan ramah HAM

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) mengajak semua pihak, baik pasangan calon dan tim kampanye, KPU, Bawaslu, pemerintah, polri, media, ...

KPU izinkan pemilih kampanyekan kotak kosong di Pilkada 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengizinkan pemilih mengampanyekan dan mendukung kotak kosong pada Pilkada Serentak 2024. Anggota KPU RI Idham Holik ...