Tag: kebakaran hutan dan lahan

Jumat, BMKG prediksi kabut asap masih selimuti empat wilayah

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis data prakiraan cuaca dengan kondisi cerah berawan yang mendominasi beberapa wilayah di ...

Malaysia masih kaji penerapan UU Polusi Asap Lintas Batas 

Malaysia masih mengkaji penerapan Undang-undang (UU) Polusi Asap Lintas Batas seperti digunakan Singapura untuk mengatasi persoalan kabut ...

FRPB Pamekasan kirim personel bantu pemadaman Gunung Lawu

Forum Relawan Penanggulangan Bencana (FRPB) Pamekasan mengirim personel ke Gunung Lawu guna membantu tim Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) ...

Karhutla di Sumsel naik 800%, Manggala Agni ditambah dari Jambi

ANTARA - Luas kebakaran hutan dan lahan di Sumatera Selatan mengalami peningkatan hingga mencapai 800 persen hanya dalam waktu sebulan, dari 4.082 ...

Pantau Gambut ungkap modus korporasi membakar gambut berulang kali

Organisasi nonpemerintah Pantau Gambut yang fokus terhadap perlindungan dan keberlanjutan lahan gambut di Indonesia mengungkap kasus kebakaran gambut ...

DLHK: Hingga Oktober karhutla di Sulsel mencapai 824 hektare

Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Sulsel mencatat kasus kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di daerah itu sejak Januari hingga Oktober ...

19 hektare kawasan konservasi di Sulut terbakar saat musim kering

Sekitar 19 hektare kawasan konservasi di Sulawesi Utara (Sulut) terbakar saat musim kering melanda wilayah ini beberapa bulan terakhir. "Saat ...

BPBD: 9.607 meter ilaran di Gunung Lawu cegah karhutla ke pemukiman

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Timur sepanjang 9.607 meter ilaran atau batas penyekatan telah dibangun guna mencegah ...

BPBD Kalteng: Helikopter bom air sangat membantu pemadaman karhutla

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Kalimantan Tengah menyampaikan penggunaan helikopter bom air (water bombing) sangat membantu ...

Lampung minta kabupaten/kota lanjutkan pemantauan titik panas

Dinas Kehutanan Provinsi Lampung meminta kabupaten/kota melanjutkan pemantauan titik panas serta langkah-langkah untuk mencegah kebakaran hutan ...

Kalsel optimalkan taman konservasi selamatkan anggrek dari karhutla

Dewan Pengurus Daerah Pecinta Anggrek Indonesia (PAI) Kalimantan Selatan mengoptimalkan delapan taman konservasi untuk menyelamatkan habitat tanaman ...

Jabar distribusikan 15 juta liter air pada warga terdampak kekeringan

Pemerintah Provinsi Jawa Barat hingga saat ini sudah mendistribusikan sebanyak 15.591.960 liter air bersih bagi warga kabupaten dan kota yang ...

Titik panas di Kaltim turun dari 257 menjadi 173 titik

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Balikpapan mendeteksi adanya penurunan jumlah titik panas di Provinsi Kalimantan Timur ...

BPBD HSS Kalsel tangani 141 hektare lahan terdampak karhutla

Kepala Pelaksana (Kalak) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Hulu Sungai Selatan (HSS) Kalimantan Selatan Kusairi menyatakan telah menangani ...

Pemprov Jatim lakukan asesmen pemulihan Gunung Lawu setelah karhutla

Gubernur Khofifah Indar Parawansa menyatakan Pemerintah Provinsi Jawa Timur asesmen "recovery" atau pemulihan tanaman yang ada di Gunung ...