Tag: keamanan negara

Moeldoko tegaskan dwifungsi ABRI tidak akan kembali

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menegaskan bahwa dwifungsi ABRI atau dwifungsi TNI tidak akan kembali diterapkan dalam era Presiden Joko ...

Harga minyak naik, Brent jadi 65,67 dolar per barel

Harga minyak naik sekitar satu persen pada akhir perdagangan Senin (Selasa pagi WIB), karena Amerika Serikat dan China tampak lebih dekat untuk ...

Presiden Jokowi diminta tolak perwira TNI di jabatan sipil

Kepala Pusat Penelitian Politik Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Prof. Syamsuddin Haris meminta Presiden Joko Widodo menolak ...

Lemkaji MPR gelar pleno bahas pertahanan-keamanan

Lembaga Pengkajian (Lemkaji) MPR RI menggelar plneo khusus membahas persoalan pertahanan dan keamanan negara, dengan mengundang Menteri Pertahanan, ...

DPR: TNI tidak paksakan prajurit aktif masuk jabatan sipil

Anggota Komisi I DPR RI Sukamta meminta TNI tidak memaksakan kebijakan memasukan prajurit TNI aktif dalam jabatan sipil, karena akan menjadi ...

Ombudsman: TNI masuk jabatan sipil berpotensi maladministrasi

Anggota Ombudsman RI, Ninik Rahayu menilai salah satu arah baru kebijakan TNI yaitu penempatan prajurit TNI aktif di jabatan sipil, berpotensi ...

Kapuspen tegaskan restrukturisasi TNI tidak bangkitkan dwifungsi ABRI

Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Mayor Jenderal TNI Sisriadi menegaskan restrukturisasi TNI tidak akan membangkitkan dwifungsi ...

Pengacara penulis Australia tuduh China hadang akses ke klien

Dua pengacara yang direkrut oleh istri seorang warga Australia, yang ditahan oleh otoritas Beijing atas dugaan spionase, mengatakan akses mereka ...

Rapim TNI petakan tantangan keamanan negara 2019 yang harus diantisipasi

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto mengatakan Rapat Pimpinan TNI selama tiga hari telah memetakan tantangan di 2019 yang harus diantisipasi karena ...

Mesir tangkap 54 tersangka perencana kekerasan pada peringatan pemberontakan

Pasukan keamanan Mesir menangkap 54 orang, termasuk tersangka anggota Ikhwanul Muslimin, terkait rencana melancarkan unjuk rasa dan melakukan ...

8 anggota pasukan keamanan Afghanistan gugur dalam serangan bom mobil

Serangan bom mobil atas konvoi gubernur Provinsi Logar, di bagian selatan Afghanistan, menewaskan sedikitnya delapan anggota pasukan keamanan negara ...

Untuk kegiatan makar, Kantor Sekretariat KNPB Timika akan dibongkar

Kepala Kepolisian Resor Mimika, Papua, AKBP Agung Marlianto menegaskan Kantor Sekretariat Komite Nasional Papua Barat (KNPB) yang berlokasi di Jalan ...

China minta perusahaan negara hindari kunjungan bisnis ke AS

Pemerintah China telah meminta perusahaan negara untuk tidak melakukan kunjungan bisnis ke Amerika Serikat dan negara sekutunya serta tetap ...

Trump mungkin gunakan kekuasaan darurat terkait tembok perbatasan

Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengatakan pada Jumat (4/1) bahwa ia bisa saja menggunakan kekuasaan darurat untuk membangun tembok di ...

AS keluarkan peringatan baru bagi warganya yang bepergian ke China

Pemerintah Amerika Serikat pada Kamis (3/1) memperingatkan warga negaranya yang melakukan perjalanan "agar lebih berhati-hati" ketika ...