Tag: keadilan

Komnas HAM: Direktorat PPA dan PPO Polri sangat dibutuhkan

Komisi Nasional Hak Asasi manusia (Komnas HAM) mengatakan bahwa satuan kerja baru di lingkungan Polri, yakni Direktorat Tindak Pidana Perempuan dan ...

UHO gelar teatrikal peringati lima tahun kematian Yusuf dan Randi

Ratusan mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Halu Oleo (UHO) menggelar aksi teatrikal dan pembakaran lilin untuk memperingati lima tahun kematian ...

Kanwil DJP Sumut I menyita aset penunggak pajak senilai Rp250 juta

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Sumatera Utara (Kanwil DJP Sumut) I melalui KPP Pratama Medan Timur menyita aset penunggak pajak berupa satu ...

Bank Tanah: 2.900 hektare disiapkan untuk industri sapi perah di Poso

Badan Bank Tanah menyiapkan 2.900 hektare lahan di Napu, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, untuk pembangunan industri sapi perah dan pengolahan ...

Tiga paslon sepakat tawarkan purna pejabat tangani masalah Jakarta

Tiga pasangan calon (paslon) gubernur dan wakil gubernur pada Pilkada DKI Jakarta 2024 bersepakat untuk melibatkan para purnawirawan pejabat ...

Aparsi serahkan petisi permohonan perlindungan usaha kepada Kemendag

DPP Asosiasi Pasar Rakyat Seluruh Indonesia (Aparsi) menyerahkan petisi permohonan perlindungan kepada Kementerian Perdagangan terhadap ...

Rahmat Bagja: Integritas penting untuk wujudkan pilkada adil dan jujur

Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Rahmat Bagja mengatakan bahwa integritas dari penyelenggara dan pengawas sangat penting untuk ...

Rano Karno janji prioritaskan warga Kampung Bayam miliki hunian

Calon wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut 3, Rano Karno atau Bang Doel berjanji akan memprioritaskan warga Kampung Bayam untuk memiliki hunian yang ...

Kemenkumham: Undang-Undang pengelolaan keuangan haji perlu direvisi

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI menilai Undang-Undang Nomor: 34 Tahun 2014 dan Peraturan Pemerintah Nomor: 5 Tahun 2018 ...

BPKH jadikan ijtima ulama panduan pengelolaan keuangan haji RI

Kepala Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) Fadlul Imansyah mengatakan lembaga yang dipimpinnya akan menjadikan ijtima ulama VIII sebagai panduan ...

PM Inggris desak DK PBB tuntut kembali gencatan senjata di Gaza

Perdana Menteri Inggris Keir Starmer pada Rabu mengatakan agar Dewan Keamanan PBB kembali menuntut gencatan senjata segera, penuh dan menyeluruh di ...

Menko PMK ungkap pentingnya zakat untuk keadilan sosial di Indonesia

Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy pada Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Badan Amil Zakat ...

Kemenkumham RI-Thailand tukar informasi akses keadilan kelompok rentan

Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) RI bertukar informasi dengan lembaga penelitian Thailand Institute of Justice (TIJ) dalam memahami kebutuhan ...

Menteri AHY ajak Hipmi bersinergi bangun ekonomi RI

Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengajak Himpunan Pengusaha Muda Indonesia ...

Rakornas Baznas 2024, Menko PMK tekankan urgensi kesadaran berzakat

Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menekankan pentingnya menumbuhkan kesadaran berzakat di tengah ...