Tag: kasus monkeypox

Pemerintah terus pantau perkembangan penyakit cacar monyet

Pemerintah terus mengikuti dan memantau perkembangan penyakit cacar monyet atau monkeypox yang sudah menyebar di banyak negara termasuk negara-negara ...

Bamsoet dorong Pemerintah bentuk satgas atasi cacar monyet

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendorong Pemerintah untuk segera membentuk satuan tugas atau satgas untuk menangani kasus infeksi cacar monyet atau ...

Kemenkes: Suspek di Jateng belum dipastikan terjangkit cacar monyet

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyatakan hingga saat ini belum memastikan apakah seorang pasien berstatus suspek di Provinsi Jawa Tengah ...

Kemenkes pastikan kasus cacar monyet masih nihil

ANTARA - Juru Bicara Kementerian Kesehatan Mohammad Syahril, Rabu (27/7), memastikan belum menemukan kasus monkeypox (cacar monyet) di Tanah Air. Dia ...

Kemenkes waspadai importasi Monkeypox dari negara tetangga

Kementerian Kesehatan RI sedang mewaspadai potensi importasi kasus cacar monyet atau Monkeypox dari Singapura dan Australia sebagai negara tetangga ...

IDI imbau dokter waspadai gejala Monkeypox pada pasien

Ikatan Dokter Indonesia (IDI) meminta semua dokter untuk mewaspadai gejala cacar monyet atau Monkeypox pada pasien, menyusul situasi kasus yang ...

Menkes: Monkeypox belum masuk kriteria pandemi

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengatakan, penyakit cacar monyet atau Monkeypox yang kini menyebar di 75 negara, belum ...

WHO minta kawasan Asia Tenggara perkuat pengawasan cacar monyet

Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization/WHO) meminta negara-negara di kawasan Asia Tenggara memperkuat sistem pengawasan terhadap ...

Pakar: Perlu kewaspadaan nasional pada penularan penyakit cacar monyet

Mantan Direktur Penyakit Menular Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Asia Tenggara Prof Tjandra Yoga Aditama mengatakan saat perlu kewaspadaan nasional ...

Cari tahu tentang cacar monyet dan pahami cara pencegahannya

ANTARA - Cacar monyet atau monkeypox tengah mendapat sorotan dari WHO, sebab dalam beberapa pekan terakhir tercatat lebih dari 200 kasus baru ...

Kantor Kesehatan Pelabuhan Dumai antisipasi cacar monyet

Kantor Kesehatan Pelabuhan Kota Dumai, Provinsi Riau, berfokus memeriksa suhu tubuh penumpang dan awak kapal dari luar negeri dengan alat pemindai ...

Kemenkes tegaskan monkeypox tidak ada di Indonesia

Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan Anung Sugihantono menegaskan kasus monkeypox tidak ada di Indonesia, baik  ...

Dinkes Jatim lakukan pengawasan di Juanda cegah penyakit cacar monyet

Dinas Kesehatan Jawa Timur melakukan pengawasan ketat dengan memeriksa orang-orang yang masuk dari luar negeri di Bandar Udara Juanda Surabaya untuk ...

Kantor Kesehatan Pelabuhan Palembang waspadai penyebaran cacar monyet

Petugas Kantor Kesehatan Pelabuhan Palembang, Sumatera Selatan berupaya mewaspadai penyebaran penyakit cacar monyet atau 'monkeypox' yang ...

Bengkalis periksa penumpang di pelabuhan antisipasi cacar monyet

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bengkalis Provinsi Riau mengantisipasi penularan virus monkeypox (cacar monyet) dengan melakukan pemeriksaan  ...