Tag: kasus dbd

Manggarai Barat berupaya putus mata rantai penularan DBD

Wakil Bupati (Wabup) Manggarai Barat Maria Geong mengatakan pemerintah setempat terus berupaya keras memutus mata rantai penularan penyakit demam ...

Selama 2019, tercatat 41 kasus DBD di Bengkayang

Sebanyak 41 kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) terjadi di Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat, sejak Januari hingga Februari 2019. "Pada ...

Biayai pasien demam berdarah, Manggarai Barat-NTT kucurkan anggaran Rp1,9 miliar

Pemerintah Kabupaten Manggarai Barat mengucurkan Anggaran Pendapatan dan Belanaja Daerah (APBD) Rp1,9 miliar untuk membiayai pengobatan pasien demam ...

Lima penderita DBD di Jambi meninggal dunia

Dinas Kesehatan Provinsi Jambi mencatat sejak Januari hingga pekan kedua Februari 2019 jumlah penderita Demam Berdarah Dengue (DBD) di provinsi itu ...

Untuk tangani DBD, RSUD Komodo-NTT kekurangan tenaga kesehatan

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Komodo di Kabupaten Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) kekurangan tenaga kesehatan guna menangani ...

Sudah renggut 11 nyawa, Dinkes Sumba Timur-NTT berupaya atasi demam berdarah

Dinas Kesehatan Kabupaten Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur, terus berupaya mengatasi bertambahnya jumlah kasus deman berdarah dengue (DBD) yang saat ...

Kupang evaluasi status kejadian luar biasa DBD

Dinas Kesehatan Kota Kupang mengevaluasi kondisi penularan demam berdarah dengue (DBD), dan berencana mencabut status Kejadian Luar Biasa setelah ...

Belajar kendalikan DBD dari Singapura

Hingga kini, Indonesia masih menjadi langganan kasus penyakit demam berdarah dengue setiap tahun, sedangkan "Negara Jiran" Singapura telah ...

Awal 2019 terdapat 178 kasus DBD di Sangihe

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan Sangihe Sulawesi Utara Jopy Thungari mengatakan awal tahun 2019 ini sudah terjadi 178 kasus Demam ...

148 kasus DBD terjadi di Jember-Jatim

Kasus demam berdarah dengue (DBD) di Kabupaten Jember, Jawa Timur, sejak Januari hingga pertengahan februari 2019 mencapai 148 kasus, namun tidak ...

Perkembangan kasus DBD terus dipantau di Papua Barat

Dinas Kesehatan Provinsi Papua Barat terus memantau perkembangan kasus demam berdarah dengue (DBD) di seluruh kabupaten/kota. Kepala Dinas ...

Tim Pemberantasan Sarang Nyamuk tingkat kota tinjau lingkungan Rorotan

Tim Monitoring Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) 3M Plus tingkat Kota Administratif Jakarta Utara dengan didampingi Sekretaris Kota ...

Cegah DBD, sekolah di Madiun-Jatim dilakukan pengasapan

Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana (Dinkes-KB) Kota Madiun, Jawa Timur melakukan pengasapan atau "fogging focus" di sejumlah sekolah ...

Satu lagi pasien DBD di Sumba Timur meninggal

Satu lagi nyawa pasien demam berdarah dengue (DBD) di Kabupaten Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) tidak bisa tertolong dan meninggal ...

Seluruh wilayah di NTT sudah terjangkit demam berdarah, sebut Dinkes

Seluruh wilayah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), yang meliputi 22 kabupaten/kota, melaporkan kasus demam berdarah dengue (DBD) menurut pejabat ...