Tag: kartu kredit pemerintah

BI luncurkan Kartu Kredit Pemerintah berbentuk fisik pada April 2023

Bank Indonesia (BI) segera meluncurkan Kartu Kredit Pemerintah dalam bentuk fisik melalui soft launching pada April 2023 dan grand launching pada Mei ...

Sekda Kalteng: KKPD tingkatkan efisiensi dalam pelaksanaan APBD

Sekretaris Daerah(Sekda) Kalimantan Tengah Nuryakin mengatakan, penggunaan Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD) membantu meningkatkan efisiensi ...

Wamendagri dorong percepatan realisasi APBD kembangkan perekonomian

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) John Wempi Wetipo mendorong pemerintah daerah mempercepat realisasi APBD untuk mengembangkan perekonomian ...

Luhut rekomendasikan sanksi bagi yang tidak belanja produk lokal

Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi yang juga Ketua Tim Nasional Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri (P3DN) Luhut Binsar ...

Kemenperin bidik transaksi Rp400 triliun pada Business Matching 2023

Kementerian Perindustrian membidik transaksi Rp400 triliun pada penyelenggaraan Business Matching Belanja Produk Dalam Negeri yang akan digelar 15-17 ...

Kemenperin kembali gelar "Business Matching" belanja PDN 2023

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) kembali menyelenggarakan Business Matching belanja Produk Dalam Negeri (PDN) tahun 2023 ada 15-17 Maret ...

BNI dan BNN bekerja sama perkuat sosialisasi penyalahgunaan narkotika

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI sebagai bank milik negara proaktif mendorong penciptaan lingkungan bersih dari narkotika melalui ...

Kemendagri minta daerah realisasikan APBD sejak awal tahun

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta agar pemerintah daerah dapat merealisasikan APBD sejak awal tahun dengan melaksanakan kegiatan serta ...

BI naikkan suku bunga acuan 25 bps menjadi 5,75 persen

Rapat Dewan Gubernur Bank Indonesia (RDG BI) pada 18-19 Januari 2023 memutuskan untuk menaikkan suku bunga acuan BI alias BI 7-Day Reverse Repo Rate ...

Bank Sumut pastikan operasional normal usai penonaktifan dirut

PT Bank Pembangunan Daerah Sumatera Utara (Bank Sumut) memastikan operasional perseroan tetap berjalan normal usai penonaktifan Direktur Utama Bank ...

Wali Kota Medan raih Anugerah Kebudayaan PWI 2023

Wali Kota Medan, Sumatera Utara,  Bobby Nasution mendapatkan Anugerah Kebudayaan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) 2023, setelah salah ...

Bank Sumut siap melantai di bursa usai dapat pernyataan praefektif OJK

PT Bank Pembangunan Daerah Sumatera Utara (Bank Sumut) siap melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) setelah resmi memperoleh pernyataan praefektif ...

Kemendagri ingatkan pemda tingkatkan penyerapan APBD sejak awal tahun

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengingatkan pemerintah daerah untuk meningkatkan penyerapan anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) ...

BNI dan Bank NTB Syariah jalin sinergi perkuat layanan di daerah

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) dan PT Bank Nusa Tenggara Barat (NTB) Syariah menandatangani nota kesepahaman untuk mengembangkan ...

Gubernur BI optimistis terhadap keuangan digital Tanah Air pada 2023

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo optimistis terhadap pertumbuhan keuangan digital Tanah Air pada tahun 2023, di tengah adanya perkiraan ...