Tag: kartu indonesia sehat

Bupati Batanghari serahkan 1.400 tabungan Program Keluarga Harapan

Bupati Batanghari Provinsi Jambi H Syahirsah menyerahkan sebanyak 1.400 buku tabungan bagi keluarga penerima manfaat Program Keluarga Harapan (PKH) ...

KSP: Presiden selesaikan tiga persoalan bangsa dari hulu

Deputi II Kantor Staf Presiden (KSP) Yanuar Nugroho menyebutkan tiga persoalan yang akan diselesaikan Presiden dalam 5 tahun ke depan dari hulunya, ...

KSBSI: Kenaikan iuran BPJS harus diiringi peningkatan pelayanan

Konfederasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia (KSBSI) berpendapat bahwa keputusan pemerintah untuk menaikkan iuran Badan Penyelenggara Jaminan Sosial ...

BPJS Kesehatan evaluasi pengelolaan dana kapitasi FKTP

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan mengevaluasi mekanisme pengelolaan dana kapitasi fasilitas kesehatan tingkat pertama (FKTP) ...

Pemerintah nonaktifkan 148.912 peserta PBI-JKN Jember dan Lumajang

Pemerintah menonaktifkan sebanyak 148.912 peserta penerima bantuan iuran program jaminan kesehatan nasional (PBI-JKN) di Kabupaten Jember dan ...

Lokataru minta Presiden Joko Widodo evaluasi program JKN-KIS

Direktur Eksekutif Lokataru Foundation Haris Azhar meminta Presiden Joko Widodo untuk melakukan evaluasi secara umum program Jaminan Kesehatan ...

Lokataru soroti pemutusan kerja sama faskes oleh BPJS kesehatan

Direktur Eksekutif Lokataru Foundation Haris Azhar menyoroti pemutusan kerja sama ratusan fasilitas kesehatan (Faskes) yakni rumah sakit di Indonesia ...

BPJS Kesehatan pastikan kenaikan iuran seiring peningkatan kualitas

Kepala Humas Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan M Iqbal Anas Ma'ruf memastikan kenaikan iuran dalam program Jaminan Kesehatan ...

BPJS Kesehatan harap kenaikan iuran disesuaikan dengan nilai saat ini

Kepala Humas Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan M Iqbal Anas Ma'ruf mengatakan lembaga asuransi sosial tersebut berharap rencana ...

ACT galang donasi bantu Widodo lawan Iktiosis Lamelar

Lembaga kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT) menggalang donasi untuk membantu Widodo (12), bocah yang semangat belajar namun terpaksa berhenti ...

Ria, difabel yang tinggal di rumah tidak layak huni

Ria Rizki Utami (23) seorang anak perempuan difabel yang mengalami cacat fisik bersama ibunya Supardini (70) bertahan hidup dengan tinggal di sebuah ...

Kepesertaan JKN-KIS di Barito Utara capai 85 persen

Kepesertaan program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) di Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah periode II tahun 2019 ...

BPJS Kesehatan tetap tidak menjamin obat kanker usus sesuai regulasi

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan hingga saat ini tetap tidak menjamin obat kanker kolorektal atau kanker usus yaitu bevacizumab dan ...

BPJS ingatkan RS jangan diskriminatif terhadap pasien JKN-KIS

Direktur Hukum Komunikasi dan Hubungan Antar Lembaga BPJS Kesehatan Bayu Wahyudi mengingatkan pengelola fasilitas kesehatan dan rumah sakit agar ...

BPJS Kesehatan akan gunakan sistem jaminan kesehatan terbaik

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan akan menggunakan sejumlah sistem jaminan kesehatan terbaik yang telah digunakan oleh berbagai ...