Tag: kabupaten samosir

85,26 persen anak di Sumut sudah divaksinasi COVID-19

Vaksinasi COVID-19 untuk anak kelompok usia 6-11 tahun di Provinsi Sumatera Utara hingga Jumat sudah mencapai 85,26 persen dari total sasaran ...

Pemprov Sumut bentuk tim antisipasi dan penanganan karhutla

ANTARA - Untuk mengantisipasi kebakaran hutan dan lahan lebih luas, Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi membentuk tim antisipasi dan penanganan di ...

KKN UGM kembangkan inovasi kopi di daerah 3T

ANTARA - Tumbuh di bekas letusan gunung api purba, biji kopi Pulau Samosir memiliki kualitas yang tidak diragukan. Namun masyarakat Pulau ...

Pemkab Samosir-IAKN kerja sama peningkatan SDM

Pemerintah Kabupaten Samosir, Sumatera Utara, dan Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Tarutung melakukan kerja sama dalam upaya percepatan ...

Mahasiswa KKN-PPM UGM bantu inovasi bisnis kopi di Samosir

Mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta melalui program Kuliah Kerja Nyata-Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) membantu ...

Mengenalkan pariwisata Samosir ke dunia melalui W20

Summit Women 20 (W20)  di Parapat Kabupaten Simalungun dan Samosir, Sumatera Utara sudah usai digelar. Sedikitnya 56 wanita utusan dari sejumlah ...

Kunjungan delegasi W20 jadi momentum kebangkitan wisata Samosir

ANTARA - Pemerintah Kabupaten Samosir, Sumatera Utara, menjadikan kunjungan delegasi W20 ke Huta Siallagan pada Rabu (20/7) sebagai momentum ...

Delegasi W20 tabur bibit ikan di Danau Toba

Delegasi perhelatan internasional, Summit Women 20 (W20) dari sejumlah negara disela kegiatan berkesempatan mengikuti tabur bibit ikan di Danau Toba ...

Delegasi W20 kunjungi destinasi Huta Siallagan Samosir

Delegasi perhelatan internasional, Summit Women 20 (W20) dari sejumlah negara pada hari kedua kegiatan berkesempatan mengunjungi destinasi wisata ...

Sandiaga dorong ekonomi kreatif dan kampanye sadar wisata di Samosir

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno terus mendorong peningkatan partisipasi masyarakat dan dunia usaha lokal pada sektor ...

Togaraja menyajikan panorama Danau Toba dari ketinggian

Pulau Samosir yang berada di tengah-tengah Danau Toba di Provinsi Sumatera Utara, memiliki banyak objek wisata yang mampu menghipnotis pengunjung ...

Pemkab Samosir-Telkom kerjasama bidang teknologi digital

Pemkab Samosir dan PT Telkom sepakat untuk menjalin kerjasama dalam bidang teknologi digital guna mendukung pembangunan di Kabupaten Samosir, ...

Kak Seto apresiasi upaya Pemkab Samosir jadi Kabupaten Layak Anak

Lembaga Perlindungan Anak Indonesia (LPAI) yang dipimpin psikolog Prof Dr H Seto Mulyadi, S.Psi., M.Si, yang akrab disapa "Kak Seto" ...

Objek Wisata Togaraja Samosir resmi dibuka

Objek wisata Togaraja yang berada di Desa Partuko Naginjang, Kecamatan Harian, Kabupaten Samosir, Sumatera Utara, yang menyuguhkan pemandangan Danau ...

Puslitbang BMKG paparkan kajian mikrozonasi gempa bumi di Samosir

Tim dari Pusat Penelitian dan Pengembangan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melakukan kunjungan kerja sekaligus memaparkan kajian ...