Tag: juru bicara presiden

JK nilai penarikan dubes masih tindakan ringan

Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan kebijakan pemerintah melakukan penarikan terhadap Duta Besar Republik Indonesia untuk Australia ...

Dubes Najib melapor ke Presiden SBY

Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Indonesia untuk Australia Najib Riphat melapor kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di Kantor Presiden ...

Anas: Australia makin meremehkan Indonesia

Ketua Umum Perhimpunan Pergerakan Indonesia Anas Urbaningrum menyatakan Australia makin meremehkan Indonesia menyusul dugaan penyadapan oleh ...

Jubir: Presiden tunggu langkah positif Australia

Juru Bicara Presiden Julian Aldrin Pasha mengatakan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menuggu langkah positif Australia untuk menyelesaikan masalah ...

Indonesia telusuri dugaan penyadapan

Indonesia terus bekerja untuk menulusuri dan melakukan klarifikasi atas dugaan penyadapan yang dilakukan atas Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan ...

Presiden tetap nilai peran pers penting

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono tetap menilai peran pers penting, sehingga menghargai posisi pers sekaligus percaya media akan bekerja secara ...

Presiden perintahkan selidiki penyebab jatuhnya Mi-17

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memerintahkan penyelidikan mengenai penyebab kecelakaan helikopter MI-17 milik TNI AD yang jatuh di Kalimantan ...

Indonesia segera bantu korban topan dahsyat di Filipina

Pemerintah Indonesia akan berkoordinasi dengan Filipina untuk membantu negara itu mengatasi bencana Topan Haiyan yang diklaim menelan puluhan ribu ...

Presiden tidak salahkan kepala daerah soal macet lalu lintas

Juru Bicara Presiden Julian A Pasha mengatakan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono tidak pernah menyalahkan isu kemacetan pada satu pihak tertentu. ...

Presiden minta aksi penyadapan tidak terulang

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta aksi penyadapan yang bisa mencederai hubungan antar-negara tidak terulang pada masa mendatang. ...

Kremlin: Snowden "bebas untuk berbicara" kepada Jerman

Pembocor intelijen Amerika Serikat Edward Snowden bebas untuk berbicara dengan siapa pun yang ia pilih, termasuk otoritas asing, kata juru bicara ...

Uni Eropa "sesalkan" rencana pembangunan pemukiman baru Israel

Uni Eropa, Kamis, "menyesalkan" keputusan Israel untuk membangun rumah-rumah pemukim baru di Jerusalem Timur dan mengingatkan kembali jika ...

Presiden bahas masalah pangan di Bukittingi

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada Senin malam bersama sejumlah menteri melangsungkan rapat membahas sejumlah hal terkait ketahanan pangan. ...

Imbauan Presiden kepada warga Merapi

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta warga yang masih tinggal di daerah berbahaya Gunung Merapi agar mau bergabung di Relokasi Hunian Tetap ...

Presiden SBY tunaikan sholat Idul Adha di Istiqlal

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono didampingi Ibu Negara Ani Yudhoyono, Selasa pagi, menunaikan sholat Idul Adha di Masjid Istiqlal, Jakarta. ...