Tag: jumpa pers

RunHub 2024 bawa semangat "Beyond Running" di Jakarta

Ajang lari RunHub 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Perhubungan RI dan Harian Kompas siap digelar dengan membawa semangat dan tema bertajuk ...

Indo Beauty Expo kembali hadir, dorong industri kosmetik nasional

Pameran kecantikan internasional Indo Beauty Expo akan kembali digelar di Jakarta International Expo, Kemayoran pada 31 Juli—2 Agustus sebagai ...

Indra Sjafri sebut laga versus Malaysia pertandingan penuh gengsi

Pelatih Timnas Indonesia U-19 Indra Sjafri mengatakan pertemuan timnya dengan Malaysia U-19 pada semifinal Piala AFF U-19 di Stadion Gelora Bung ...

Welber Jardim siap diturunkan lawan Malaysia

Pelatih Timnas Indonesia U-19 Indra Sjafri menegaskan Welber Jardim siap diturunkan melawan Malaysia U-19 pada laga semifinal Piala AFF U-19 di ...

Asosiasi: Industri kosmetik lokal bertahan di tengah gempuran impor

Ketua Umum Perhimpunan Perusahaan dan Asosiasi Kosmetika (PPAK) Indonesia Solihin Sofian menilai bahwa industri kosmetik lokal berhasil bertahan di ...

Indra Sjafri percaya diri kembali bawa Indonesia ke final AFF U-19

Pelatih Timnas Indonesia U-19 Indra Sjafri mengaku percaya diri dapat kembali membawa timnya ke final Piala AFF U-19 untuk kedua kalinya setelah ...

Polisi tangkap marbut masjid karena diduga jual narkoba

Kepolisian Sektor (Polsek) Koja menangkap marbut masjid, pria berinisial S alias AK karena diduga hendak menjual narkoba jenis sabu pada salah ...

Malaysia akan berikan perlawanan terbaik saat hadapi Indonesia

Pelatih Timnas Malaysia U-19 Juan Torres Garrido mengatakan timnya akan memberikan perlawanan terbaik melawan Indonesia U-19 pada semifinal Piala AFF ...

AHY pertimbangkan dukung Heru Budi Hartono jadi Gubernur Jakarta

Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono mengaku mempertimbangkan nama Heru Budi Hartono yang diusulkan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) ...

Kaesang respons pernyataan terkait tak cukup umur maju pilkada

Ketua Umum DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep merespons pernyataan Wakil Ketua Umum PKB Jazilul Fawaid yang menyebut usia ...

Permintaan rumah tapak terus naik, segmen menengah dominasi pasar

Permintaan pasar terhadap perumahan tapak di Jabodetabek terus meningkat pada paruh pertama tahun 2024, dengan permintaan didominasi segmen menengah ...

Pemilih PSI di Jakarta pilih Ahok dan Anies, Kaesang: Tak masalah

Ketua Umum DPP PSI Kaesang Pangarep tak mempersoalkan hasil survei terbaru Indikator Politik Indonesia yang menyebut mayoritas pemilih PSI di Jakarta ...

Arema siap main agresif hadapi Madura di Piala Presiden 

Arema FC menyiapkan gaya permainan agresif menghadapi Madura United pada laga ketiga babak penyisihan Grup B Piala Presiden 2024 di Stadion Kapten I ...

Penjualan lahan industri melonjak, didominasi pabrik kendaraan listrik

Penjualan lahan industri di Jabodetabek pada kuartal kedua tahun 2024 meningkat, yang didominasi oleh permintaan dari perusahaan sektor otomotif yang ...

Polda NTB tetapkan 42 tersangka kasus peredaran narkotika

Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat menetapkan 42 tersangka dari 30 kasus peredaran narkotika yang terungkap pada Juni hingga 24 Juli ...