Tag: jerigen

Polres Indramayu tangkap pembakar 4 traktor akibat sakit hati

Kepolisian Resor (Polres) Indramayu, Jawa Barat, menangkap dua tersangka pembakar empat unit traktor, hal ini dilatarbelakangi sakit hati, karena ...

Disperta Mojokerto suntik vitamin hewan terjangkit PMK

Dinas Pertanian (Disperta) Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, selain memberikan obat-obatan, juga menyuntikkan vitamin secara rutin pada hewan ternak ...

Pertamina siap layani pembelian solar untuk petani dan UMKM di Sleman

PT Pertamina Cabang Yogyakarta siap untuk melayani pembelian Biosolar di SPBU untuk petani dan pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di ...

Ditreskrimsus Polda DIY ungkap penyelewengan BBM bersubsidi

ANTARA - Polda D.I Yogyakarta mengungkap penyelewengan perniagaan BBM bersubsidi jenis Bio Solar, Selasa (19/4). Penyalahgunaan bahan bakar minyak ...

BUMN Pangan telah salurkan 27 juta liter minyak goreng ke pasar rakyat

PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) atau Holding BUMN Pangan ID Food telah menyalurkan 27 juta liter minyak goreng ke pasar rakyat. Direktur ...

Pekerja Pertamina Jakarta minta BPH Migas awasi ketat BBM bersubsidi

Serikat Pekerja Pertamina Seluruh Indonesia (SPPSI) Jakarta meminta Badan Pengatur Hilir (BPH) Minyak dan Gas Bumi (Migas) untuk memperketat ...

Mobil minibus terbakar di Tol Jakarta-Merak

Satu unit mobil minibus jenis Suzuki Carry terbakar saat melintas di Tol Jakarta-Merak Km 32, Kabupaten Tangerang, pada Sabtu pagi. Kepala Bidang ...

Polda Banten memusnahkan ribuan botol minuman keras jelang Ramadhan

Wakapolda Banten Brigjen Pol Drs Ery Nursatari bersama KH Abuya Muhtadi Dimyati, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Banten KH ...

Mengawal ketersediaan kebutuhan pokok jelang Ramadhan

Harga kebutuhan pokok merangkak naik pada satu pekan menjelang Ramadhan 1443 H. Kondisi ini pun dianggap lumrah karena selalu terjadi setiap ...

Wamendag: Stok kebutuhan pokok jelang Ramadhan tersedia

Wakil Menteri Perdagangan Jerry Sambuaga memastikan stok kebutuhan pokok tersedia menjelang Ramadhan berdasarkan hasil pemantauannya di pasar ...

Antrean pengisian solar nelayan

Nelayan mengumpulkan jerigen untuk melakukan pengisian bahan bakar solar bersubsidi di SPBU Limbangan, Juntinyuat, Indramayu, Jawa Barat, Sabtu ...

Warga antre beli minyak goreng curah

Sejumlah warga menuliskan nama mereka di jerigen saat membeli minyak goreng curah dalam program Distribusi Minyak Goreng HET di kawasan Pasar Senen ...

PPI distribusikan lima juta liter minyak goreng ke pasar tradisional

PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (Persero) atau PPI sebagai bagian dari Holding BUMN Pangan telah mendistribusikan lebih dari lima juta liter ...

ID FOOD: Pendistribusian minyak goreng sudah tembus 11 juta liter

PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) atau induk Holding BUMN Pangan ID FOOD mengungkapkan pendistribusian minyak goreng ke sejumlah titik pasar ...

Kelangkaan solar di Sulsel rugikan nelayan

Kelangkaan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis solar bersubsidi di sejumlah wilayah Sulawesi Selatan merugikan para nelayan karena tidak bisa pergi melaut ...