Tag: jalur puncak

Penertiban tahap II di kawasan wisata Puncak pada 26 Agustus

Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat menetapkan tanggal 26 Agustus 2024 sebagai pelaksanaan penertiban tahap II bangunan liar di kawasan wisata ...

Pj Bupati Bogor minta bangunan wahana tak berizin di Puncak dibongkar

Penjabat(Pj) Bupati Bogor Asmawa Tosepu saat melakukan inspeksi mendadak (sidak) terhadap bangunan wahana tak berizin milik PT Jasa dan ...

Pemkab Cianjur bangun sarana prasarana penunjang obyek wisata selatan

Pemerintah Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, membangun sarana dan prasarana penunjang, termasuk infrastruktur jalan menuju obyek wisata pantai yang ...

Pemkab Bogor usul ke BPTJ bangun skytrain di kawasan wisata Puncak

Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, mengusulkan kepada Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) untuk membangun transportasi umum berupa ...

PTPN kabulkan permohonan Pemkab Bogor perluas "rest area" di Puncak

PT Perkebunan Nusantara (PTPN) III mengabulkan permohonan Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, untuk memperluas "Rest Area" Gunung Mas ...

Pemkab Bogor gaungkan slogan "Keep Puncak Beautiful Euy!"

Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, menggaungkan slogan "Keep Puncak Beautiful Euy!" kepada seluruh kalangan dalam upaya penataan ...

Ombudsman awasi pelayanan perlindungan korban kecelakaan lalu lintas

Ombudsman RI sebagai lembaga pengawas penyelenggaraan pelayanan publik turut mengawal dan mengawasi pelayanan yang diberikan oleh PT Jasa Raharja dan ...

Satpol PP Bogor: Target penertiban tahap II kawasan Puncak bertambah

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bogor, Jawa Barat menyatakan target penertiban tahap II bangunan liar di kawasan wisata Puncak ...

Bupati Bogor kerahkan seluruh perangkat daerah tata kawasan Puncak

Penjabat Bupati Bogor Asmawa Tosepu mengerahkan seluruh perangkat daerah (PD) Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, dalam upaya penataan kawasan ...

Pemkab Bogor tempatkan 1.370 tanaman di lahan bekas PKL Puncak

Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, bersama para pemangku kepentingan menempatkan sebanyak 1.370 tanaman di lahan-lahan bekas pedagang kaki lima ...

Bey ingatkan soal KBU terkait proyek BUMD tak berizin di Puncak

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin mengingatkan persoalan yang terjadi di Kawasan Bandung Utara (KBU) terkait penghentian proyek ...

Resto eks Rindu Alam masuk target penertiban tahap II kawasan Puncak

Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, menyatakan bahwa Restoran Asep Stroberi atau Astro yang berdiri di lahan eks Rindu Alam milik Pemprov Jabar ...

Wapres sampaikan tiga arah kebijakan untuk pengurus harian MUI

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin menyampaikan tiga arah kebijakan untuk dijalankan untuk seluruh pengurus harian Majelis Ulama Indonesia (MUI) ...

Penataan kawasan Puncak dilengkapi pedestarian hingga anjungan pandang

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor, Jawa Barat, mengungkapkan penataan kawasan wisata Puncak akan dilengkapi sejumlah fasilitas umum pada area bekas ...

Pemkab Bogor: Wapres dukung kelanjutan pembangunan Jalur Puncak II

Pejabat Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, menyebutkan Wakil Presiden Ma'ruf Amin mendukung kelanjutan pembangunan Jalur Puncak II atau ...