Tag: jaksa

Kejati NTB eksekusi penahanan terpidana korupsi tambang Po Suwandi

Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Barat melakukan eksekusi penahanan Po Suwandi yang kini berstatus terpidana korupsi tambang pasir besi Blok Dedalpak, ...

Hakim vonis bebas warga pemelihara Landak Jawa di Bali

Majelis Hakim Pengadilan Negeri Denpasar, Bali memvonis bebas terdakwa I Nyoman Sukena (38), warga Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan Abiansemal, ...

Polisi batalkan tuduhan kekerasan seksual terhadap Yoo Ah-in

Polisi telah memutuskan untuk tidak merujuk aktor Korea Selatan Yoo Ah-in ke jaksa atas tuduhan kekerasan seksual atau pemerkosaan yang diajukan ...

MA vonis bebas Mujianto terpidana korupsi kredit macet Rp39 miliar

Mahkamah Agung (MA) menjatuhkan vonis bebas kepada Mujianto terpidana korupsi kredit macet senilai Rp39,5 miliar salah satu bank BUMN di Kota Medan, ...

KPK tetapkan lima tersangka korupsi pengadaan tanah di Rorotan

Komisi Pemberantasan Korupsi menetapkan lima orang tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan tanah di Rorotan, Jakarta Utara, oleh Perusahaan Umum ...

Polda NTB berkoordinasi Konjen AS terkait kasus impor obat terlarang

Kepolisian Daerah (Polda) Nusa Tenggara Barat (NTB) berkoordinasi dengan Konsulat Jenderal Amerika Serikat (Konjen AS) terkait kasus warganya ...

Pelaku pembunuhan dan mutilasi di Kota Malang divonis 15 tahun penjara

Pengadilan Negeri Kelas I A Kota Malang, Jawa Timur, menjatuhkan vonis 15 tahun penjara kepada Abdul Rahman (44), terdakwa kasus pembunuhan dan ...

KPK limpahkan tersangka penyuap eks Gubernur Maluku Utara ke jaksa

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah melimpahkan tersangka pemberi suap kepada Gubernur Maluku Utara 2019-2024 Abdul Gani Kasuba ...

Kejagung setujui 32 perkara diselesaikan melalui restorative justice

Kejaksaan Agung (Kejagung ) menyetujui sebanyak 32 perkara tindak pidana dari berbagai daerah diselesaikan melalui restorative justice setelah ada ...

Kejagung setujui pengajuan RJ penyalahguna narkotika di Surakarta

Kejaksaan Agung (Kejagung) menyetujui pengajuan restorative justice (RJ) dalam tindak pidana penyalahgunaan narkotika di Kota Surakarta, Jawa Tengah, ...

KLHK: Aturan Anti-SLAPP lindungi masyarakat pejuangkan lingkungan

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mengatakan Peraturan Menteri LHK Nomor 10 Tahun 2024 dapat memberikan pelindungan sejak awal dan ...

Dirjen Gakkum: KLHK dapat beri bantuan hukum bagi pejuang lingkungan

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) dapat menyediakan bantuan hukum bagi publik atau pejuang lingkungan yang mengalami tindakan ...

PN Mataram terima putusan kasasi terdakwa korupsi tambang Po Suwandi

Pengadilan Negeri Mataram, Nusa Tenggara Barat, menerima amar putusan kasasi milik Po Suwandi, salah seorang terdakwa korupsi tambang pasir besi Blok ...

Kasus pembunuhan anak, Panca Darmansyah idap gangguan jiwa

Kuasa hukum Panca Darmansyah, Amriadi Pasaribu menyebutkan bahwa kliennya tersebut mengidap gangguan kejiwaan dalam kasus pembunuhan ...

Gazalba bantah lakukan pencucian uang saat beli mobil mewah dan tanah

Hakim Agung nonaktif Gazalba Saleh menyatakan tidak pernah melakukan tindak pidana pencucian uang yang dikaitkan dengan pembelian mobil mewah atas ...