Pusat harus pimpin langsung upaya atasi banjir Jakarta
Pemerintah pusat harus segera menggalang koordinasi dengan Gubernur Jakarta, Jawa Barat dan Banten, demi mengatasi banjir yang melanda Jakarta dan ...
Pemerintah pusat harus segera menggalang koordinasi dengan Gubernur Jakarta, Jawa Barat dan Banten, demi mengatasi banjir yang melanda Jakarta dan ...
Para karyawan yang mengandalkan transportasi umum seperti Transjakarta menuju kantor di Jakarta kali ini harus memutar lebih keras lagi, mengingat ...
Jakarta (ANTARA News) Setelah diguyur hujan selama hampir seharian pada Kamis (17/1) kondisi ketinggian air di Pintu Air Manggarai, Jakarta Selatan ...
Transjakarta mengumumkan bahwa koridor 7 dan10 pun sudah mulai beroperasi, setelah sebelumnya koridor 4 dan 9 disebutkan sudah lebih dulu ...
Operator telekomunikasi Axis menawarkan layanan SMS gratis tanpa batas untuk membantu masyarakat berkomunikasi terkait musibah banjir yang melanda ...
Hujan yang mengguyur wilayah Bogor Kamis (17/1) malam menyebabkan tiga kecamatan di Kabupaten Bogor yakni Cisarua, Cariu dan Jonggol, terendam ...
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siroj, meminta bencana banjir yang melanda Jakarta tidak dipolitisasi. "Banjir ...
Hingga Jumat pagi pukul 08.30 WIB, sejumlah titik di jalan Yos Sudarso masih tergenang banjir, di antaranya perempatan Mall of Indonesia (MOI) ...
Transportasi umum Transjakarta koridor 4 dan 9 sudah bisa beroperasi.Seperti yang diumumkan akun Twitter resmi Unit Pengelola Transjakarta Busway ...
RT 12/13, kelurahan Cipinang Muara, Jatinegara, Jakarta Timur pada Jumat pagi masih dalam keadaan banjir setinggi paha orang dewasa."Dari kemarin ...
PT Kereta Api membatalkan sekitar 140 perjalanan kereta rel listris (KRL) karena terimbas banjir. Informasi dari PT KAI menyebutkan, sejumlah ...
Sejumlah pengguna jasa kereta commuter line Jabodetabek resah dan kebingungan karena hingga kini sejumlah perjalanan KRL Jabodetabek masih belum ...
Transportasi umum Transjakarta masih belum bisa beroperasi karena jalur-jalur yang dilaluinya masih tergenang air.Dalam akun Twitter resminya ...
Jalur kereta di sekitar Jalan Latuharhary yang kemarin terkena imbas banjir akibat tanggul jebol di Latuharhary belum bisa diperbaiki, kata Senior ...
Hingga Jumat pagi pukul 06.30 WIB, sejumlah titik di jalan Thamrin masih tergenang banjir, di antaranya perempatan Jalan Kebon Sirih menuju Sarinah ...