Tag: jabatan

KPU: Calon anggota DPR terpilih penting dibekali nilai kebangsaan

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Betty Epsilon Idroos mengatakan bahwa calon anggota DPR RI terpilih penting mendapat bekal mengenai ...

Anggota DPR gandeng BIG sosialisasikan geospasial berbasis kebencanaan

Anggota Komisi VII DPR RI Dyah Roro Esti menggandeng Badan Informasi Geospasial (BIG) memberikan sosialisasi geospasial berbasis kebencanaan di ...

KPK periksa pejabat Pemprov Kaltim terkait penyidikan korupsi IUP

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa sejumlah pejabat Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur sebagai saksi penyidikan dugaan tindak ...

Jabat Kapuskersin TNI, Donny Suharto naik pangkat jadi Laksma TNI

Kolonel Laut (P) Donny Suharto mendapatkan kenaikan pangkat menjadi Laksamana Pertama TNI setelah dilantik menjadi Kepala Pusat Kerjasama ...

Beijing harap Shigeru Ishiba jaga hubungan China-Jepang saat memimpin

Pemerintah China berharap hubungan dengan Jepang dapat sehat dan stabil di bawah kepemimpinan Shigeru Ishiba sebagai perdana menteri menggantikan ...

Jakpus bongkar bangunan di Karet Tengsin untuk dibuat lapangan futsal

Pemerintah Kota  Administrasi Jakarta Pusat membongkar bangunan semi permanen yang berada di atas aset milik Pemerintah Provinsi DKI Jakarta di ...

Puan sebut persiapan pelantikan DPR RI 2024–2029 sudah 90 persen

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan bahwa persiapan acara pelantikan anggota DPR RI periode 2024–2049 yang akan dilaksanakan pada 1 Oktober ...

Polisi periksa 17 saksi soal pertemuan Alex Marwata dan Eko Darmanto

Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya telah memeriksa sebanyak 17 saksi soal pertemuan Wakil Ketua KPK Alexander Marwata dengan mantan ...

Kemenag pastikan guru pelaku asusila dihukum berat

Kementerian Agama memastikan guru madrasah di Gorontalo yang menjadi pelaku asusila dihukum berat sesuai dengan regulasi yang berlaku. "Kami ...

Rupiah menguat di tengah respons positif pasar pada penurunan utang RI

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Jumat ditutup menguat di tengah pasar merespons positif terhadap penurunan utang ...

BSKDN ingatkan pentingnya netralitas ASN di masa kampanye Pilkada 2024

Kepala Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Yusharto Huntoyungo mengingatkan Aparatur Sipil Negara ...

Puan harap DPR RI periode 2024-2049 terus lakukan perbaikan

Ketua DPR RI Puan Maharani berharap DPR RI masa jabatan 2024-2049 pada pemerintahan mendatang terus melakukan perbaikan kerja-kerja ...

Ketua DPR teken "MoU" kerja sama dengan Ketua Parlemen Papua Nugini

Ketua DPR RI Puan Maharani melangsungkan pertemuan bilateral dengan Ketua Parlemen Papua Nugini (PNG) Job Pomat untuk menandatangani nota kesepahaman ...

KPK ungkap penyidikan di Kaltim terkait penerbitan IUP

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan penyidikan dugaan tindak pidana korupsi di Provinsi Kalimantan Timur terkait dengan penerbitan izin ...

KPK cegah tiga orang ke luar negeri terkait penyidikan di Kaltim

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memberlakukan cegah ke luar negeri terhadap tiga orang terkait penyidikan dugaan tindak pidana korupsi di Provinsi ...